Polres Metro Jakarta Barat Memberikan Kemudahan Pelayanan Bagi Penyandang Disabilitas

- Redaksi

Senin, 12 September 2022 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Polres Metro Jakarta Barat memberikan kemudahan pelayanan bagi kaum penyandang Disabilitas yang akan mengurus SKCK di Polres Metro Jakarta Barat

Tampak terlihat seorang anggota SKCK sat intelkam polres metro jakarta barat sedang memberikan kemudahan masyarakat sebagai penyandang disabilitas yang akan mengurus SKCK di Polres Metro Jakarta Barat

Baca Juga :  Ciptakan Rasa Aman Di Perbankan, Samapta Polsek Abiansemal Intens Sambangi Obyek Vital

Kasat Intelkam Polres Metro Jakarta Barat Kompol Rio wahyu anggoro mengatakan kami memberikan kemudahan bagi masyarakat yang akan mengurus SKCK terlebih kepada penyandang disabilitas

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Kami memberikan pelayanan khusus kepada difabel yang akan mengurus SKCK di Polres Metro Jakarta Barat,” ujar Kompol Rio saat dikonfirmasi, Sabtu, 18/12/2021.

Baca Juga :  Atensi Pengunjung Tukad Bangkung Meningkat Polsek Petang Tingkatkan Pengamanan

Lebih jauh Rio menjelaskan dalam pelayanan ini merupakan wujud pelayanan terbaik kami (polri) kepada masyarakat yang akan mengurus surat keterangan catatan kepolisian (SKCK)

Baca Juga :  Kapolsek Pringgabaya Polres Lotim Berikan Himbauan Kamtibmas Selama Ramadhan.

” Kita mengedepankan sisi kemanusiaan kepada kaum difabel untuk memberikan hak haknya, ini sesuai dengan program prioritas kapolri tahun 2021 program 11 yaitu peningkatan kualitas pelayanan publik, ” pungkasnya

REd. Her

Sumber. Humas Polres Metro Jakarta Barat

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 22:05 WIB

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Berita Terbaru