Pimpin Apel Perdana, Kapolres Pesawaran Tekankan Harkamtibmas Kepada Personil

- Redaksi

Rabu, 2 Agustus 2023 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawaran Lampung- Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Pesawaran AKBP Maya Henny Hitijahubessy, S.H., S.I.K., M.M  memimpin apel pagi perdana di lapangan Mapolres Pesawaran, Rabu (02/08/2023) pagi.

Apel pagi tersebut diikuti oleh Wakapolres pesawaran beserta Pejabat Utama Polres, Kapolsek Jajaran dan seluruh personel baik Polri maupun ASN Polres Pesawaran Polda Lampung.

Kapolres  AKBP Maya Henny Hitijahubessy, S.H., S.I.K., M.M dalam arahan apel pagi menyampaikan, bahwa apel pagi ini merupakan yang pertama kali dirinya mengambil setelah menjabat selaku Kapolres Pesawaran. Dalam kesempatan tersebut ada beberapa penekanan yang disampaikan kepada anggota.

Dalam arahannya, yang pertama Kapolres Pesawaran menyampaikan Puji syukur Tuhan kepada Kita semua yang masih di berikan Nikmat kesehatan dan dapat hadir di Mapolres Pesawaran untuk mengikuti apel Rutin setiap pagi.”Pungkasnya”.

Baca Juga :  Polsek Tambora Jakarta Barat Berhasil Amankan Diduga Pelaku Penodongan  Di Jalan Duri Baru  ,Kelurahan Jembatan Besi

“saya mohon bantuan dan dukungan penuh Kepada rekan-rekan semuanya sebagaimana rekan-rekan membantu dan mendukung Kapolres yang lama, Biarlah yang lama dengan kenangan terindahnya. Kita lakukan yang terbaik ke depan untuk menciptakan Harkamtibmas yang baik dan Organisasi yang sehat”.Imbuhnya.

Lanjut Kapolres Pesawaran, meminta kepada seluruh personil polres pesawaran agar melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya, hindari pelanggaran sekecil apapun dan berikan pelayanan kepada masyarakat semaksimal mungkin dengan mewujudkan polisi hadir ditengah-tengah masyarakat.

Tak hanya itu, Kapolres Pesawaran AKBP Maya Henny Hitijahubessy, S.H., S.I.K., mengucapkan beribu-ribu terimakasih Kepada Wakapolres Pesawaran Kompol Riza beserta Para Pejabat Utama Polres Pesawaran dan seluruh anggota atas solidaritas dan loyalitas kinerja kepada kesatuan ini sehingga acara Welcome And Farewell Parade atau sambut lepas kemarin sore yang dilaksanakan di Polres Pesawaran berjalan dengan Maksimal sampai malam hari.

Sebelum mengakhiri arahannya, Kapolres berharap agar seluruh anggota selalu meningkatkan soliditas dan sinergitas baik antar sesama anggota Polri maupun dengan instansi lain agar dapat tercipta suasana lingkungan kerja yang kondusif.

“Saya berharap tercipta suasana lingkungan kerja yang harmonis, aman dan nyaman di Polres Pesawaran. Untuk itu, tunjukkan Solidaritas kekompakan dan kerja sama yang baik antar sesama anggota Polri maupun dengan instansi lain”.Tutup AKBP Maya Henny.

(P. Tambunan)

Baca Juga :  DPK PEKAT IB Kecamatan Nalumsari Resmi Dilantik, Ada Pesan Dari Ketua PEKAT IB Jepara

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB