Satreskrim Polres Lombok Timur Pada Operasi Jaran Rinjani 2023, Berhasil Ungkap 40 Kasus Laporan Polisi 3C

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Timur NTB, Lensapolri.com- Operasi kepolisian kewilayahan “Jaran Rinjani -2023” yang dilaksanakan Polres Lombok Timur, Polda Nusa Tenggara Barat, berhasil menangkap 40 tersangka yang terlibat dalam kasus Pencurian dengan kekerasan, pemberatan dan pencurian bermotor (3C).

Kapolres Lombok Timur AKBP Hery Indra Cahyono,S.H.,S.I.K.,M.H di Lotim, saat Konferensi Pers, Rabu mengatakan, pelaksanaan operasi Jaran Rinjani 2023 dilaksanakan selama 14 hari sejak tanggal 31-13 Agustus 2023.

“Selama operasi Jaran Rinjani 2023 ini kami berhasil mengamankan 74
tersangka yang terlibat aksi pencurian 3C di antaranya 65 tersangka curat ( 55 dewasa dan 10 anak-anak), 1 tersangka curas dan 18 tersangka curanmor.

Selama oprasi satreskrim polres lombok timur berhasil menyita sebanyak 14(sebelas) unit sepeda motor, 2 unit sepeda gayuh, 33 Buah Handpone, 10 pakayan, satu tas selempang , 3 bilah parang, 3 buah laptop, 6 buah kuci leter T satu buah tabung gas elpiji 3Kg , satu unit Bor listrik, 1 bungkus Rokok Gudang garam Surya, Dan sejumlah uang Rp 413.000 ” ujarnya.

Kasat reskrim Lombok Timur AKP Hilmi M Prayogo, S.I.K, M.H menjelaskan bahwa pada operasi ini Polres Lombok Timur berhasil melakukan pengungkapan sebanyak 40 laporan Polisi yang terdiri dari 3 yang di jadikan TO dan 37 Adalah non TO pencurian dengan pemberatan, 1 curas 1 curat dan 1 curanmor, 71 non TO 17 orng kasus Curanmor, dan 54 orng kasus curat.,

Satuan Satreskrim polres Lotim menyelesaikan 40 laporan polisi, kejahatan 3C yang di Laporkan oleh masyarakat di antaranya., 29 laporan Curat., 1 laporan curas, dan 10 laporan curanmor.

“Pelaku yang terlibat langsung dalam aksi pencurian dikenakan pasal 363 KUHP tentang Curat dan Curanmor dan pasal 365 KUHP, Tentang curas,” ucapnya

Kapolres juga menghimbau kepada masyarakat Kabupaten Lombok Timur untuk meminimalisir niat dari para pelaku kejahatan khususnya pencurian motor dengan menambah pengamanan seperti kunci stang dan lain-lain.

“Kami imbau pemilik motor agar selalu hati-hati menaruh sepeda motornya, meski pun ditempat parkir harus ditambah kunci pengaman dan jangan menaruh motor di sembarang tempat,” tutupnya.

(RIAN01)

Baca Juga :  Gerakan 1 Juta Hektare Jagung: Sinergi Polri dan Kementrian Pertanian Wujudkan Swasembada Pangan 2025
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru