Polres Rembang Gelar Olah Raga Bersama Dalam Rangka Hari Lalulintas Bhayangkara ke _68

- Redaksi

Sabtu, 23 September 2023 - 18:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rembang- Dalam rangka peringati Hari Lalulintas Bhayangkara yang Ke -68 tahun 2023, Satuan lalu lintas Polres Rembang Polda Jawa Tengah melaksanakan ( Olah Raga Bersama ), kegiatan tersebut diikuti jajaran personil Polri dan anak -anak, Sabtu ( 23/9/2023 ) kemarin.

Kapolres Rembang, AKBP Suryadi SH. MH., bersama Kasatlantas AKP Dwi Panji Lestari, mengikuti langsung kegiatan Olah Raga yang melibatkan seluruh Anggota untuk menjaga kesehatan Polisi Persisi lebih Kuwat, maju dan integritas.

Selain itu dalam kegiatan ini juga memberi bantuan Sosial yang berupa paket sembako kepada Masyarakat yang kurang mampu, dan itu sebagai bentuk kepedulian serta dukungan kami untuk menyambut Hari lalulintas Bhayangkara ke – 68 tahun.

“Rasa Syukur Satuan lalulintas Polres Rembang dengan kegiatan tersebut bertujuan Untuk memberikan dukungan moril sekaligus, untuk menjaga Silaturrahmi, bersama Personil Polri dengan masyarakat,” tuturnya.

Tujuan diadakannya kegiatan ini juga sebagai bagian dari upaya Satlantas Polres Rembang untuk memberikan pengabdian dan kontribusi Nyata kepada Masyarakat, seperti Cek Kesehatan dan Olah Raga bersama.
Sedangkan acara tersebut di laksakan di depan Halaman Satlantas Polres Rembang.

Melalui kegiatan ini, Satuan Lalu Lintas Polres Rembang ingin memberi sumbangsih positif bagi Masyarakat dengan menjalankan Aksinya yang dapat memberikan kesehatan masyarakat, dari kegiatan yang kecil diharapkan bisa memberikan dampak yang besar bagi Orang – orang yang memerlukan ” Ungkapnya.

Olah Raga bersama ini juga di ikuti oleh semua anggota Satlantas Polres Rembang, dan Masyarakat umum, serta instansi terkait.

( Yusron )

Baca Juga :  Polresta Mataram Libatkan 176 Personel Lakukan Pengamanan Konser NOAH Band.
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB