Gebyarrr Gebyarrr, Berbagai Festival Adat Budaya Diadakan Oleh Pemerintah Desa Jemaras Kidul.

- Redaksi

Jumat, 13 Oktober 2023 - 10:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon- menggelar berbagai acara seperti karnaval pawai obor, pegelaran budaya tari topeng, pagelaran sintren, pagelaran berokan dan masih banyak lagi kegiatan acara yang dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Jemaras Kidul, Kecamatan Klangenan, Kabupaten Cirebon, dalam rangka kunjungan Buyut Nyi Gede Jemaras.


Ribuan masyarakat mengikuti pawai obor dalam memeriahkan kunjungan Buyut Nyi Gede Jemaras bukan hanya di ikuti masyarakat setempat saja namun juga para sultan di antaranya, Sultan Kasepuhan, Sultan Kanoman dan Sultan Kacirebonan.

Baca Juga :  Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut

Pada hari kamis (12/10/2023) ada pagelaran Sandiwara Lingga Buana yang mana telah dihadiri oleh Muspika Klangenan, Forum Kuwu Kecamatan Klangenan, Ketua Forum Kuwu Kabupaten Cirebon, Kadis Pariwisata dan kebudayaan serta ikut hadir juga anggota DPRD Rudiana. SE. dari fraksi PDIP.

Kuwu Jemaras Kidul, Isgiantoro menjelaskan, selain untuk melestarikan budaya, acara itu diharapkan dapat menggugah kesadaran generasi muda bangsa dalam mencintai peninggalan leluhur, “ujar kuwu Isgiantoro.

Karena dengan budaya kita dapat mempersatukan bangsa mudah-mudahan dengan adanya pagelaran seni budaya ini dapat memacu generasi-generasi muda ke depan, kiranya bisa meneruskan melestarikan budaya kita, ” katanya.

Baca Juga :  Kapolda Metro Jaya dan Pasukannya Bersihkan Sampah di Kawasan Mangrove Muara Angke

Melalui pelestarian adat leluhur akan tumbuh penguatan jati diri budaya Desa Jemaras Kidul sekaligus memperkuat silaturahmi antar warga Jemaras Kidul khususnya.

“Insyaallah kami dari pemerintah Desa akan terus mensupport dan melestarikan tradisi di tahun-tahun yang akan datang akan selalu mensupport untuk kemajuan dan akan selalu membina dalam mencari bibit-bibit dan potensi untuk seni budaya,” imbuhnya.

Dilain tempat kami dari awak media Lensa Polri minta tanggapan dari salah satu warga Jemaras Kidul yang bernama Awan, “ia mengatakan: saya sangat bangga dengan tiap tahunnya acara ngunjung Buyut Nyi Gede selalu diadakan”.

Selama Pemerintah Desa Jemaras Kidul mengadakan kegiatan yang sangat positif saya selalu mendukung dan antusias untuk mengikuti acara tersebut, pungkasnya.

(Agoeng)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru