BAKORSI Jepara Deklarasikan 100 Relawan, Siap Kawal Pasangan Capres “AMIN” di Pemilu 2024

- Redaksi

Minggu, 22 Oktober 2023 - 20:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com, Jepara – Badan Koordinasi Saksi (BAKORSI) Kabupaten Jepara yang tergabung dari berbagai kalangan masyarakat kini resmi mendeklarasikan diri, dengan jumlah sekitar 100 orang yang siap mendukung dan berkolaborasi bersama semua unsur relawan yang mendukung pasangan Capres – Cawapres Anis Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN).

Kegiatan tersebut dilaksanakan bertepatan dengan Hari Santri Nasional, tanggal : 20 Oktober 2023, di adakan di depan SPBU Bulu atau dekat simpang ruwet Jepara dan tepatnya di Jl. Kolonel Sugiono. Minggu (20/10/2023).

Baca Juga :  Pelaku Pencurian Sawit Bersyukur Kasus Diselesaikan Secara Restorative Justice

Dikesempatan itu, Ketua DPD Nasdem Jepara H.Pratikno menyampaikan, agar semua anggotanya dari struktural maupun non struktural untuk konsisten mendukung Capres – Cawapres unggulannya, dan Partai Nasdem sebagai partai pengusung siap berkolaborasi dengan unsur relawan.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan penuh semangat Pratikno menyerukan yel yel (Anis baswedan Presiden 2024, dan Anis Baswedan Menang satu putaran), yel yel penyemangat tersebut sebagai bentuk memberikan penyemangat bagi para Relawan dan Partai Koalisi Perubahan agar tetap konsisten mengawal pak Anis dan Cak Imin, tuturnya.

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Kolaborasi Dengan Mahasiswa Bagikan 500 Paket Bantuan Untuk Ojek Online

Sementara menurut Ketua Badan Koordinasi Saksi (BAKORSI) Kabupaten Jepara Edi Mustain mengatakan, bahwa deklarasi BAKORSI ini yang di tanda tangani 100 orang, yang terdiri dari partai pengusung juga unsur relawan yang siap mengawal pak Anis dan Cak Imin (AMIN) agar perjalanan pemilihan kedepannya tidak lagi tumpang tindih, dan kami akan mengawal dari TPS sampai perhitungan terakhir serta sesuai tupoksi kami memang focus pada Saksi,”ucap Edi.

Bersamaan dengan kegiatan ini sekaligus juga peresmian Kantor BAKORSI Kabupaten Jepara dan diresmikan oleh Ketua BAKORSI Provinsi Jawa tengah, dengan secara simbolis melakukan memotong Pita dan menandai dibukanya kantor relawan sekaligus sebagai Rumah pemenangan bersama.

Baca Juga :  Apel Pagi Pos Pam Ulundanu Baturiti Pastikan Kesiapsiagaan Personel Ops Lilin Agung 2025

“Gerakan BAKORSI ini akan terus di kembangkan sampai ke tingkat Desa, terkait kekosongan nanti akan kami koordinasikan lagi bersama tim kami yang sudah terkoordinir,” ungkapnya.

Usai acara Deklarasi para relawan BAKORSI bersama tamu undangan lainnya melakukan sesi Photo bareng sebagai tanda kegiatan selesai.

(Yusron)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru