Polres Indramayu Laksanakan Tes Urine Bagi Anggota Polisi Jelang Pemilu 2024

- Redaksi

Rabu, 25 Oktober 2023 - 16:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indramayu- Polres Indramayu jajaran Polda Jabar memulai serangkaian tes urine rutin bagi sejumlah anggota kepolisian yang akan bertugas dalam pengamanan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Kegiatan ini dilakukan di halaman Mako Polres Indramayu, pada Rabu (25/10/2023).

Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Wakapolres Indramayu, Kompol Hamzah Badaru, menjelaskan bahwa tes urine ini akan menjadi bagian rutin hingga pelaksanaan Pemilu 2024.

Sebanyak 25 anggota polisi yang akan terlibat dalam pengamanan pemilu mengikuti tes urine tersebut.

Langkah ini diambil sebagai upaya antisipasi terhadap penggunaan narkoba di kalangan anggota kepolisian yang berperan penting dalam operasi Mantap Brata 2023 – 2024.

“Tes urine ini merupakan langkah antisipasi terhadap anggota yang mungkin menggunakan narkoba,” kata Wakapolres Indramayu, Kompol Hamzah Badaru didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, IPDA Tasim.

Hasil dari tes urine tersebut menunjukkan bahwa hingga saat ini belum ditemukan anggota kepolisian yang positif menggunakan narkoba.

Namun, Wakapolres Indramayu menekankan bahwa jika ada anggota yang positif dalam tes urine ini, langkah tegas sesuai dengan prosedur akan segera diambil.

“Jika ditemukan anggota yang positif menggunakan narkoba, kami akan mengambil langkah tegas sesuai prosedur yang berlaku,” tegas Hamzah Badaru.

Dengan langkah-langkah antisipasi seperti tes urine ini, Kompol Hamzah Badaru berharap bahwa pelaksanaan Pemilu 2024 dapat berjalan aman, kondusif, dan bebas dari gangguan yang mungkin ditimbulkan oleh penggunaan narkoba di kalangan kepolisian. Pungkasnya.

Baca Juga :  Telan Anggaran Rp 28 Miliar, Aparat Hukum Diminta Usut Proyek Peningkatan Struktur Jalan Kedah – Kongbur

(Agoeng)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB