Jum’at Curhat Polsek Ampana Kota Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas 2024.

- Redaksi

Jumat, 27 Oktober 2023 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tojo Una Una – Sulteng.
Polsek Ampana Kota Polres Tojo Una Una, mendengarkan keluhan rakyat melalui Program Jum’at Jurhat, Kelurahan Ampana ,Kecamatan Ampana Kota Kabupaten Tojo Una Una.
Kegiatan Jum’at curhat kali ini di pimpin oleh waka Polsek Ampana Kota Ipda Riono berbincang bincang serta mendengarkan saran dan kritik Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Ampana Kota .

Dalam kegiatan Jum’at Curhat kali ini warga kelurahan Ampana mengeluhkan masih banyaknya para pengendara sepedah motor yang tidak menggunakan helm, sehingga butuh himbauan dan tindakan tegas dari Anggota Lantas bagi para pelanggar yang tidak pakai helm.

Baca Juga :  Karya Bakti Terpadu Bukti Nyata Pemkab Badung Dan TNI Dalam Penanganan Sampah Di Pantai

Untuk itu,Warga meminta perlu ada nya kehadiran Polisi melakukan patroli di jam jam rawan, karena masih banyak anak muda mudi yang nongrong di jam jam rawan.

Sehubungan dengan kurangnya kesadaran dan masyarakat tertib lalulintas dan menggunakan helm nanti kami akan berkoordinasi dengan para Anggota lantas kata Ipda Riono.
Terkait dengan kegiatan patroli, kami akan tingkatkan dan tetap berkoordinasi dengan pihak Polres untuk bersama sama melakukan Patroli ujar Waka Polsek Ampana Kota Ipda Riono.

Selain mendengarkan keluhan warga Ipda Riono juga menyampaikan imbauan Kamtibmas untuk ikut berpartisipasi dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman, damai dan kondusif menjelang pemilu 2024.
Mari bersama sama ciptakan situasi Kamtibmas yang aman, nyaman, tentram, damai dan kondusif, menjelang pesta demokrasi Pemilu Tahun 2024.
Jika ada gangguan Kamtibmas di wilayah masing masing segera hubungi kami atau Bhabinkamtibmas sehingga bisa dilakukan upaya pencegahan, tegas Ipda Riono Waka Polsek Ampana Kota.

Baca Juga :  Komisi III DPR RI Apresiasi Penanganan Covid-19 di Surabaya

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru