Cegah Berkembangnya DBD, Babinsa Tahunan Bersama FKD dan Kader Kesehatan Lakukan PSN

- Redaksi

Jumat, 17 November 2023 - 22:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com, Jepara – Sebagai bentuk antisipasi berkembang-biaknya nyamuk Aedes aegypti penyebab penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD), di musim penghujan perlunya masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan.

Dalam hal itu, Babinsa Sertu Munasir anggota Koramil 11/Tahunan mendampingi Forum Kesehatan Desa (FKD) bersama Kader Kesehatan Desa Ngabul, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, pada Jumat (17/11/2023).

Baca Juga :  Polres Loteng Laksanakan Apel Besar Kaposkamling Dan Pemberian Penghargaan Honorary Police

Kegiatan Pemberentasan Sarang Nyamuk (PSN) dengan melakukan kegiatan penyuluhan.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Babinsa Sertu Munasir dan FKD serta kader kesehatan melakukan pemeriksaan jentik – jentik di Desa Ngabul, bahkan warga terlihat antusias menyambut kegiatan yang diadakan tersebut, sebab dengan demikian dapat mencegah jatuhnya korban akibat DBD.

Baca Juga :  Kasrem 163/Wira Satya Menghadiri Kegiatan Vicon Aksi Bersih Pantai

Dikesempatan itu, Babinsa Sertu Munasir mengajak warga binaanya agar peduli terhadap lingkungan terutama kepedulian masyarakat untuk mengantisipasi penyebaran penyakit DBD.

“Kami juga meminta agar warga peduli lingkungan. Salah satu caranya dengan menjaga kebersihan sekitar,” kata Babinsa.

Selain itu, Babinsa agar berperan serta dengan langkah 3M, yakni menguras, menutup, dan mengubur barang-barang yang tidak diperlukan. Sebab, barang-barang yang tidak terpakai ini berpotensi menjadi sarang nyamuk penyebab DBD.

Baca Juga :  Pengalihan Jalur Tambang di Rembang, Dari Jalan Umum Desa Diwacanakan Beralih Ke Lahan Perhutani

“Diharapkan dengan kegiatan ini warga desa Nagbul senantiasa menumbuhkan kesadaran untuk menjaga lingkungan demi terciptanya suasana yang sehat dan bebas dari wabah penyakit,” pungkasnya.

(Yusron)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tinjau Sumur Lubang Buaya Usai Upacara Hari Kesaktian Pancasila
Police Goes To School: Polres Metro Jakarta Barat Bentuk Karakter Pelajar yang Tangguh dan Berprestasi
Jalan Rusak dan Lampu Penerangan Mati Sudah 1 Tahun di Sepanjang Jalan Benda Tangkot, Pemda Dinilai Tidak Peka
Bea Cukai Purwokerto Musnahkan 1,59 Juta Batang Rokok Ilegal Senilai Rp2,2 Miliar
Aksi Cepat Sidokkes Polres Metro Jakarta Barat Evakuasi Relawan Muda Yang Pingsan Saat Bantu Padamkan Kebakaran Di Mangga Besar
Sampah Menggunung di Kali Sungapan Prancis, Pemerintah Setempat Dinilai Abai
Polres Metro Tangerang Kota Gelar “Jumat Peduli” Bakti Sosial untuk Komunitas Ojol
Hari Jadi Polwan RI, Polwan Polres Jakbar Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 1 Oktober 2025 - 16:06 WIB

Presiden Prabowo Tinjau Sumur Lubang Buaya Usai Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Selasa, 30 September 2025 - 12:40 WIB

Police Goes To School: Polres Metro Jakarta Barat Bentuk Karakter Pelajar yang Tangguh dan Berprestasi

Senin, 29 September 2025 - 17:57 WIB

Bea Cukai Purwokerto Musnahkan 1,59 Juta Batang Rokok Ilegal Senilai Rp2,2 Miliar

Senin, 29 September 2025 - 11:08 WIB

Aksi Cepat Sidokkes Polres Metro Jakarta Barat Evakuasi Relawan Muda Yang Pingsan Saat Bantu Padamkan Kebakaran Di Mangga Besar

Sabtu, 27 September 2025 - 17:40 WIB

Sampah Menggunung di Kali Sungapan Prancis, Pemerintah Setempat Dinilai Abai

Berita Terbaru

Pemerintahan

Pramono Umumkan Rencana Pemekaran Kelurahan Kapuk Menjadi 3 Wilayah

Selasa, 30 Sep 2025 - 21:01 WIB