Ketua Daerah Pokdarkamtibmas Bhayangkara Sumut Serahkan SK Pokdar Tapanuli Selatan Periode 2023 – 2027

- Redaksi

Jumat, 1 Desember 2023 - 15:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Rabu,29 November 2023 tepatnya di kantor sekretariat Jalan Kapten Muslim Ujung No.276, yang dipimpin oleh Andi, S. Kom.,S.H.,MM.,CPM., penyerahan Surat Keputusan Ketua Daerah Pokdarkamtibmas Bhayangkara Sumut Nomor :031/KD-SMT/XI/2023 tentang Pengurus Pokdarkamtibmas Bhayangkara Resor Tapanuli Selatan yang dipimpin oleh Ir.Bismark Maratua didampingi Muhammad Adnan dan Riswan.

Dalam rangka pembentukan dan pengembangan Pokdarkamtibmas Bhayangkara Sumut yaitu pengembangan pembentukan diseluruh wilayah hukum Polda Sumut dimana tujuannya adalah sebagai mitra dari Kepolisian untuk menjadi pelopor kamtibmas di wilayah masing-masing.

Sampai saat ini Pokdarkamtibmas Bhayangkara Sumut terus membentuk Pokdar di Polres dan melaksanakan kegiatan berdampingan dengan Kepolisian baik dalam hal memerangi narkoba dan memantau bersama situasi siskamling dan menjadi pelopor kamtibmas dalam rangka menumbuhkan kesadaran masyarakat akan sadar terhadap aturan yang berlaku.

Baca Juga :  Terapkan Prinsip BETAH, Polda Sulteng Gelar Penandatangan Pakta Integritasi Penerimaan Polri TA. 2023

Andi menyampaikan “Kami dari Pengurus Daerah Pokdarkamtibmas Bhayangkara Polda Sumut akan terus berkembang dan mendukung kegiatan Polri khususnya di wilayah hukum Polda Sumut terutama hal dalam menciptakan kamtibmas yang kondusif sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman dengan adanya kehadiran Pokdar juga akan membantu Polri dalam hal penyuluhan kamtibmas dan sesuai arahan Kapolda dalam memerangi penyalah gunaan dan pengedaran narkoba di Sumut,”ucapnya.

Baca Juga :  Polisi Berhasil Mengamankan 32 Remaja Yang Akan Lakukan Aksi Tawuran

Kegiatan diakhiri Penyerahan SK dan foto bersama.(red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Langit Jakarta Penuh Plastik: Fakta di Balik Hujan Mikroplastik
PT Wahana Pamunah Limbah Industri (WPLI) Berikan Bantuan Renovasi Mushola Al-barokah Didesa Parakan Rt 04
Pemkab Tangerang dan DP3AKB Banten Gelar Monev Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak di Teluknaga
Warga Graha Walantaka Apresiasi Langkah Cepat Aparat Evakuasi dan Musnahkan Tumpukan Limbah Medis
Rayakan Hari Jadi ke-74, Humas Polres Metro Tangerang Kota Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah
Hati Hati , Konsumsi Rokok Ilegal Bisa Dipenjara hingga 5 Tahun
Polsek Jatiuwung Ungkap Kasus Peredaran Obat Tramadol Ilegal di Tangerang
Suhardiman di Balik Kesuksesan Insurance Forum 2025, Jasaraharja Putera Dukung Penguatan Industri Asuransi Nasional
Berita ini 106 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 13:20 WIB

Langit Jakarta Penuh Plastik: Fakta di Balik Hujan Mikroplastik

Jumat, 24 Oktober 2025 - 12:30 WIB

PT Wahana Pamunah Limbah Industri (WPLI) Berikan Bantuan Renovasi Mushola Al-barokah Didesa Parakan Rt 04

Jumat, 24 Oktober 2025 - 08:32 WIB

Pemkab Tangerang dan DP3AKB Banten Gelar Monev Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak di Teluknaga

Kamis, 23 Oktober 2025 - 19:34 WIB

Warga Graha Walantaka Apresiasi Langkah Cepat Aparat Evakuasi dan Musnahkan Tumpukan Limbah Medis

Kamis, 23 Oktober 2025 - 14:46 WIB

Rayakan Hari Jadi ke-74, Humas Polres Metro Tangerang Kota Tebar Kepedulian Lewat Donor Darah

Berita Terbaru