Kepala Pengamanan Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Dampingi Petugas PLN Memasang Instalasi Tambah Daya Listrik

- Redaksi

Selasa, 30 Januari 2024 - 22:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Raya
Petugas PLN Unit Raya menyambangi Kantor Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar dalam rangka penambahan daya listrik, Selasa sore (30/01/2023).

Dengan didampingi oleh Kepala Pengamanan Ucok Pangihutan Sinabang, Petugas PLN tersebut diarahkan ke pusat instalasi listrik yang berada di gedung II pintu utama Lapas.

Ketika dikonfirmasi, Kepala Pengamanan Ucok Pangihutan Sinabang membenarkan kegiatan tersebut dan memaparkan bahwa kecukupan listrik merupakan hal vital, tidak saja bagi aktifitas perkantoran, namun juga terkait dengan keamanan dan ketertiban.

“Penambahan daya ini terkait berdirinya gedung blok hunian yang baru, sehingga akan meningkatkan kapasitas hunian di kemudian hari. Kita perlu mengantisipasi pasokan listrik, karena listrik di sini terkait dengan ketersediaan air bersih, lampu penerangan, cctv, alat detektor, dan lain sebagainya,” papar Ucok Pangihutan Sinabang.

Baca Juga :  Korlantas Polri Mulai Berlakukan One Way Lokal dari KM 70 - KM 188 Tol Cipali

Di dalam kesempatan tersebut, Kepala Pengamanan Ucok Pangihutan Sinabang beserta jajaran, sekaligus menyisir dan memeriksa kemungkinan kabel telanjang, maupun penyalahgunaan listrik oleh Warga Binaan (narapidana).

Baca Juga :  Ketua Bawaslu Sumut Minta Poltabes Medan Usut Pengeroyokkan Raja Napator

“Penyalah gunaan listrik dapat saja terjadi di blok hunian, karena yang kita jaga manusia. Oleh sebab itu, Kami menyisir kabel-kabel, untuk mengantisipasi penyalahgunaan tersebut,” pungkas Ucok mengakhiri, sekaligus menyematkan harapan semoga Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar terus melayani dengan hati.(red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru