Warga Perumahan Citra 3 Pegadungan Protes Penolakan Pembangunan SPBU

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta- Warga Jalan Palem Raja Barat di RT 01,02,03 RW 13 Perumahan Citra 3 Kel.Pegadungan, Kec. Kalideres, Jakarta Barat, menggelar aksi penolakan pembangunan SPBU di lingkungan mereka.

Aksi penolakan dengan pemasangan spanduk itu meminta kepada instansi terkait agar memberhentikan dan membatalkan proyek pembangunan tersebut.

“Kami menolak adanya pembangunan SPBU di lingkungan perumahaan ini. Karena nantinya, selain menimbulkan bau bahan bakar, bukan tidak mungkin bisa timbulkan kemacetan. Saya antar anak sekolah tadi pagi aja sudah macet, apalagi kalau pom bensin itu sudah jadi, pasti bakal macet parah,’kata Eni warga.

Eni berharap pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat, dapat mendengarkan aspirasi warga dilingkungan RW 13 Perumahan Citra Garden 3 Pegadungan ini.

“Ya artinya, warga dilingkungan RW 13 ini protes, mengapa pembangunan SPBU ada di permukiman ini, apalagi karena lokasinya dekat dengan permukiman warga. dan ini harus segera diambil tindakan oleh aparat terkait.Ini kita harapkan pada Pemerintah agar dapat menghentikan pengerjaan pembangunan SPBU yang ada di lingkungan kami,”ujar Eni salah satu warga Citra 3, Pegadungan, Kalideres, Kamis(16/05/2024).

Baca Juga :  Subdit Gakkum Ditpolairud Tangkap Dua Kurir Pengirim Benur Tanpa Izin di Probolinggo

Hal senada juga dikatakan Warga Lainnya, keberadaan SPBU yang saat ini sedang dalam proses pembangunan itu harus segera ditertibkan, mengingat kondisinya ber ada dilingkungan Sekolah dan permukiman warga.

Baca Juga :  Kalapas Kelas IIA Binjai Theo Adrianus Memberi Semangat dan Doa kepada Ketua Pewarta Polrestabes Medan

“Ini sangat berpengaruh dengan dampaknya, terutama soal uap udara bahan bakar itu, apalagi di lokasi itu tak jauh ada Sekolah dan juga keadaannya berada di lingkungan permukiman warga,, dan juga bisa berdampak kemacetan arus kendaraan nantinya, ini jelas sangat berdampak,”kata Nita.

Nita berharap dengan adanya persoalan SPBU yang diprotes warga dengan cara menolak pembangunan SPBU tersebut dapat segera di tindak lanjut oleh nstansi terkait.(Leman)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 212 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru