Satlantas Polres Pati Gencar Berikan Imbauan Patuhi Prokes

- Redaksi

Rabu, 26 Januari 2022 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

PATI – Dalam kegiatan penertiban atau pembubaran selama masa PPKM, pesan dari Kapolres kepada kami agar dalam pelaksanaan tugas mengutamakan tindakan tegas namun tetap humanis.

“Dalam bertugas dilapangan, kami lebih mengedepankan cara humanis kepada pengendara, seperti himbauan dan teguran. Kami juga punya program masker, mendatangi tempat-tempat kerumunan mengunakan pengeras suara, memberikan masker dan membubarkan,” tutur Kasat Lantas Polres Pati AKP Maulana Ozar SIK di ruang kerjanya. Rabu (15/9/2021) kemaren.

Baca Juga :  Kapolsek Metro Setiabudi Amankan Aksi Unras Dengan Humanis, Pendekatan Yang Mencuri Hati Peserta Demo

lebih lanjut Kasat Lantas mengatakan, bahwa dalam penanganan laka lantas petugas disarankan untuk menggunakan APD seperti jas hujan, masker serta sarung tangan guna menghindari kontak langsung dengan korban laka.

Disamping itu, dirinya menjelaskan kejadian laka saat PPKM, dikatakan untuk grafik laka turun, sedangkan pelanggaran di masa pandemi lebih kepenegakan pelanggaran kasatmata serta pelanggaran yang mengakibatkan kecelakaan contoh tidak memakai helm, melawan arus, sedangkan untuk tilang ditekankan dari MABES atau POLDA tidak ada yang sifatnya stasioner.

Baca Juga :  Mewakili Kapolres Majalengka, Kabag Ops Pimpin Apel Jam Pimpinan

Sementara itu, pihaknya dalam melaksanakan operasi yustisi memberikan sangsi kepada pelanggar prokes yaitu bersih bersih di sekitar lingkungan, menyanyikan lagu wajib serta sangsi fisik berupa push-up, kalau untuk sangsi denda dan sebagainya tidak ada.

Baca Juga :  Polres Pasuruan Berhasil Menangkap Pelaku Pembunuhan di Lumbang

Pihaknya juga berterimaksih kepada media massa, bahwa kehadirannya sangat membantu tugas kepolisian untuk memberikan edukasi kepada masyarakat.

“Kami justru senang hati bila di bantu dalam hal Informasi, apalagi kendala kami di lapangan saat terjadi laka susah mendapatkan saksi,” ujarnya.

Vio Sari/tim

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:15 WIB

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB