Bahas Program Integrasi, Plt Karutan Perempuan Medan dan Jajaran Berikan Sosialisasi Kepada Warga Binaan

- Redaksi

Rabu, 21 Agustus 2024 - 21:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN

Bertempat di lapangan Rutan Perempuan Kelas II A Medan , Plt Karutan di dampingi Pejabat Struktural dan staff lakukan sosialisasi terkait program integrasi kepada warga binaan.

Pengarahan yang di berikan oleh Plt Karutan dan staff subseksi Pelayanan Tahanan terkait program integrasi ini di ikuti oleh seluruh warga binaan.

Pada kesempatan ini, sekali lagi Plt Karutan, Tetty Ernawati Siahaan menyampaikan bahwa program integrasi adalah gratis dan tanpa biaya.

Plt Karutan berharap kepada seluruh warga binaan dapat mendukung program pembinaan yang dilaksanakan oleh Rutan Perempuan Kelas II A Medan agar supaya pemberian hak integrasi kepada warga binaan tidak terhambat terlebih dalam penilaian substantif.

Baca Juga :  Satres Narkoba Polres Sumbawa Besar Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Pengedar Narkoba Sekligus Pemakai.

Plt Karutan juga mengingatkan kembali kepada seluruh warga binaan agar bersama – sama menjaga keamanan dan ketertiban di dalam Rutan serta mengajak kepada kepada seluruh warga binaan untuk terhindar dari Halinar.

Baca Juga :  Pencanangan Kampung Tangguh Bersih Narkoba Polres Demak 

Usai pemberian arahan Plt. Karutan Perempuan Medan memberikan kesempatan kepada warga binaan untuk menyampaikan pertanyaan, saran maupun masukan terkait dengan integrasi, program pembinaan dan pelayanan di Rutan Perempuan Kelas II A Medan.(red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 43 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru