Patroli Pasar Tradisional, Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sampaikan Himbauan Kamtibmas

- Redaksi

Kamis, 21 November 2024 - 10:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dan pedagang di Pasar tradisional, personel dari Kepolisian Sektor Abiansemal melaksanakan kegiatan Patroli dialogis. Pasar tradisional yang dikunjungi personel Kepolisian tersebut berada di Desa Mambal, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Kamis (21/11/2024) Pkl. 04.00 Wita.

Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H., melalui Pawas IPTU I Nyoman Suagusdika mengatakan, kegiatan ini dilakukan guna memastikan situasi keamanan di pusat keramaian tersebut tetap kondusif.

Baca Juga :  Karena Cemburu Pacarnya Dihubungi Oleh Mantan,Dua Bocah Remaja Berkelahi Menggunakan Sajam

Ini merupakan salah satu Upaya Cipta Kondisi dari kita Polsek Abiansemal demi menjaga situasi Kamtibmas wilayah tetap kondusif menjelang pilkada 2024.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan patroli ini rutin kami lakukan untuk menjaga keamanan dan kenyamanan warga, khususnya di pasar tradisional yang menjadi pusat aktivitas ekonomi,” imbuhnya.

Baca Juga :  Pererat Silaturahmi Polsek Mataram LakukanKunjungan Kerja Ke Kantor PLN UPP Nusa Tenggara

“Kami mengingatkan kepada para pedagang dan pengunjung untuk selalu waspada terhadap aksi-aksi kejahatan,” sambungnya.

“Kami juga mengimbau, baik pedagang maupun pengunjung agar tidak membawa barang berharga secara mencolok, selalu mengawasi barang dagangan, dan memastikan keamanan di sekitar lapak dagang mereka,” kata IPTU Suagusdika.

“Partisipasi aktif masyarakat sangat diperlukan untuk menjaga ketertiban dan keamanan di pasar ini,” tambahnya.

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan
Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung
Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional
Pastikan Gerai Mesin ATM Aman Unit Samapta Polsek Mengwi Lakukan Pengecekan
Sat Samapta Polres Badung Masifkan Patroli Biru selama Pilkada 2024
Pastikan Jalur Utama Aman, Polsek Petang Gencarkan Patroli Biru
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:41 WIB

FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai

Kamis, 21 November 2024 - 11:33 WIB

Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan

Kamis, 21 November 2024 - 11:22 WIB

Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung

Kamis, 21 November 2024 - 11:15 WIB

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB