Kapolres Gresik Tinjau Vaksinasi Booster Pekerja di Perusahaan

- Redaksi

Sabtu, 26 Februari 2022 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gresik – Polres Gresik terus menggenjot vaksinasi dosis ketiga (booster) yang menyasar kepada karyawan perusahaan. Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis meninjau langsung vaksinasi kepada karyawan pabrik di PT. Mega Global Food Industri  Desa Cangkir, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik, Sabtu (26/02/2022).

Baca Juga :  Antisipasi Tindak Kejahatan Polsek Kuta Utara Patroli Susuri Jalan Munduk Catu Canggu

Alumnus Akpol 2002 ini mengatakan vaksinasi Booster pada karyawan  diikuti oleh sekitar 500 karyawan.

“Vaksinasi booster dengan sasaran karyawan ini merupakan upaya untuk meningkatkan herd imunity pada masyarakat, selain itu juga bertujuan untuk percepatan penanggulangan penyebaran Covid-19 utamanya varian baru Omicron,” tegasnya.

Kapolres berharap dengan vaksinasi ini, kekebalan kelompok akan segera terbentuk, dengan harapan penyebaran Covid-19 dapat ditanggulangi, dan pandemi ini segera berakhir.

Vaksinasi booster karyawan perusahaan diharapkan dapat mempertahankan kinerja produktivitas industri khususnya di sektor produksi.

Baca Juga :  Datangi Buruh Proyek, Lewat Minggu Kasih Polres Badung Sampaikan Pesan Kamtibmas

“Kita harapkan sektor produksi tidak terganggu aktivitasnya karena sudah diberikan vaksin booster,” tambahnya.

Disamping itu Kapolres Gresik AKBP Moch.Nur Azis juga mengikuti acara Vidcon oleh Kapolri Jenderal Polisi Lystyo Sigit Prabowo,.M.Si.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Berita Terbaru