Blue Light Patrol Polsek Dentim, Efektif Cegah Gangguan Kamtibmas

- Redaksi

Rabu, 22 Januari 2025 - 18:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri com. Untuk memastikan wilayah tetap aman dan kondusif, Polsek Denpasar Timur (Dentim) kembali menggelar Blue Light Patrol atau patroli malam pada Rabu dini hari (22/01/2025). Patroli ini menyasar jalur-jalur rawan terjadinya aksi kriminalitas dan balap liar, pemukiman penduduk, objek vital seperti perkantoran dan perbankan, serta lokasi yang sering dijadikan tempat balap liar.

Baca Juga :  Rapat Pleno Pilkada 2024, Polres Badung Siapkan Pengamanan Maksimal di Tingkat Kabupaten

Dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Made Buda Arjana, patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban. Selama kegiatan, personil juga memastikan keamanan di sejumlah check point yang menjadi perhatian khusus, seperti Pos Tohpati, Simpang GBB, dan area Catur Muka.

Baca Juga :  Polsek Petang Susuri Jalur Utama Jaga Kamtibmas selama Masa Tenang Pilkada 2024

Kapolsek Dentim Kompol I Ketut Tomiyasa S.H.,M.H., menjelaskan bahwa Blue Light Patrol merupakan langkah preventif yang konsisten dilakukan untuk menciptakan rasa aman. “Patroli ini memberikan dampak positif, baik dalam mencegah tindak kriminalitas maupun menjaga ketertiban umum,” ungkapnya.

Pelaksanaan Blue Light Patrol ini merupakan wujud komitmen Polsek Dentim dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Polsek Dentim juga mengajak masyarakat untuk turut berperan aktif dalam menjaga keamanan dengan melaporkan segala bentuk potensi gangguan keamanan yang mungkin terjadi di lingkungan sekitarnya.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Apel Kesiapan Polsek Baturiti Sambut Pengamanan Malam Tahun Baru 2026
Situasi Kamtibmas Malam Tahun Baru 2026 di Wilayah Hukum Polsek Baturiti Berjalan Aman dan Kondusif
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:43 WIB

Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:40 WIB

Apel Kesiapan Polsek Baturiti Sambut Pengamanan Malam Tahun Baru 2026

Berita Terbaru