Kanit Binmas Iptu Agung Sudyastika Pimpin Pengamanan Perayaan Isra Mi’raj Di Mushola Al-Ikhlas

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 12:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara, Lensapolri.com – Polsek Kuta Utara menerjunkan personelnya melaksanakan pengamanan kegiatan peringatan Isra mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H di Mushola Al-Ikhlas, Jl. Intan Permai Gg. Cendrawasih No. 198, Lingk. Pengubengan Kangin, Kel. Kerobokan Kelod, Kec. Kuta Utara, Kab. Badung. Sabtu (25/1/2025) pukul 20.00 wita.

Kegiatan ini di pimpin oleh Kanit Binmas Polsek Kuta Utara Iptu AA Ngurah Sudyastika melibatkan 4 Personel Polsek Kuta Utara bersinergi dengan unsur keamanan lainnya seperti TNI, Pecalang dan pengamanan internal dari Mushola Al-Ikhlas.

Baca Juga :  Jelang Libur Panjang, Kapolres Badung Pimpin Apel Pengamanan Skala Besar

Kanit Binmas Polsek Kuta Utara Iptu AA Ngurah Sudyastika seizin Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH
mengucapkan pengaman kegiatan peringatan Isra mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H di Mushola Al-Ikhlas sebagai wujud kehadiran Polisi ditengah-tengah kegiatan masyarakat.

“Kami hadir memberi rasa aman di tengah masyarakat khususnya umat muslim yang merayakan peringatan Isra mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H” ucap Iptu Agung Sudyastika.

Kegiatan peringatan Isra Mi’raj 1446 H kali ini di hadiri 300 jamaah sebagai Khotib: KH. Fanani Dauri dengan tema Menghidupkan Nilai Shalat sebagai Pilar Kehidupan.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Singakerta Dukung Petani Lokal, Sambangi Lahan Pertanian

“Kami berharap melalui peringatan Isra mi’raj 1446 H ini bisa menjadi momentum untuk meningkatkan kerukunan dan toleransi antar umat beragama sehingga dapat menunjang untuk mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Kuta Utara,” Pungkas Iptu Agung Sudyastika.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Berita Terbaru