Operasi Keselamatan 2022 Tak Hanya Edukasi Tapi Literasi Dalam Berlalu Lintas

- Redaksi

Sabtu, 5 Maret 2022 - 11:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Direktur Keamanan dan Keselamatan (Dirkamsel) Korlantas Polri, Brigjen Chryshnanda Dwilaksana mengatakan, Operasi Keselamatan memberikan literasi masyarakat dalam berlalu lintas.

Pasalnya, guna memberikan pemahaman literasi terhadap masyarakat di jalanan adalah sebuah perjuangan.

“Bukan sekadar edukasi, tapi di sini literasi karena literasi ini perjuangan yang berat yang harus kita bangun bersama,” kata Chryshnanda dalam keterangannya, Jumat (4/2/2022).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tidak hanya baca tulis, tidak hanya mengajarkan, tidak hanya memaksa, tidak hanya melakukan hal, tetapi merubah mindset,” tambahnya.

Baca Juga :  Satuan Lalu-lintas Polres Metro Jakarta Barat Memberikan Pelayanan Dipagi Hari

Lebih lanjut, Chryshnanda menyebut kehidupan manusia tak terlepas dari lalu lintas. Menurutnya, dari lahir sampai kematian manusia selalu berkaitan dengan lalu lintas.

“Kita melihat lalu lintas itu jangan siapa saja karena manusia ini hidup dari lahir sampai kematiannya berkaitan dengan lalu lintas. Itulah yang dikatakan lalu lintas urat nadi kehidupan,” tuturnya.

Chryshnanda mengemukakan bahwa kesadaran berlalu lintas harus dibangun melalui literasi seperti yang dilakukan dalam Operasi Keselamatan 2022.

Baca Juga :  Tingkatkan Pelayanan Di Bulan Ramadhan, Polresta Mataram Gelar Strong Point Rawan Sore

Kesadaran itu, kata Chrysnanda, membuat masyarakat lebih bertanggungjawab.

Chrysnanda menegaskan bahwa buah dari tanggung jawab tersebut adalah kedisipilinan. Nantinya, kedisiplinan akan membuat lalu lintas menjadi aman.

“Dengan disiplin, dengan kesadaran, maka keteraturan sosial atau lalu lintas yang aman, selamat, tertib, dan lancar,” imbuhnya.

“Stop pelanggaran, stop kecelakaan, keselamatan untuk kemanusiaan,” pungkas Chryshnanda.(*)

Berita Terkait

Amankan Event MotoGP, Polda NTB Gelar Ops Mandalika Gatari 2024
Kapolsek KPL Tano Gelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)
Hari Pertama Ops Zebra Rinjani 2023, Polres Loteng Layangkan Puluhan Surat Tilang
Polres Tangerang Selatan Kembali Lakukan Pembersihan Ranjau Paku
Tewas, Usai Gagal Menyalip, Satlantas Polres Serang Evakuasi Korban
Sat Lantas Polres Bima Kota Berkolaborasi Melayani Penumpang Arus Balik Mudik di Terminal Dara
Strong Point Pagi Hari, Petugas Ops Ketupat Rinjani Polresta Mataram Antisipasi Kamseltibcar Lantas
Polresta Mataram Laksanakan Pakta Integritas Dan Pengambilan Sumpah Panitia Penerimaan Terpadu Anggota Polri Tahun 2023
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 28 September 2024 - 14:49 WIB

Amankan Event MotoGP, Polda NTB Gelar Ops Mandalika Gatari 2024

Rabu, 6 September 2023 - 14:24 WIB

Kapolsek KPL Tano Gelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)

Rabu, 6 September 2023 - 14:22 WIB

Hari Pertama Ops Zebra Rinjani 2023, Polres Loteng Layangkan Puluhan Surat Tilang

Senin, 24 Juli 2023 - 23:11 WIB

Polres Tangerang Selatan Kembali Lakukan Pembersihan Ranjau Paku

Sabtu, 27 Mei 2023 - 12:22 WIB

Tewas, Usai Gagal Menyalip, Satlantas Polres Serang Evakuasi Korban

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB