Polres Badung Dukung Program Pekarangan Pangan Bergizi

- Redaksi

Sabtu, 22 Februari 2025 - 09:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura, Lensapolri.com – Polres Badung melaksanakan Program Pekarangan Pangan bergizi melalui penanaman terong, tomat dan cabai di lahan pekarangan Polres Badung, Jalan Kebo Iwa 1 Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung pada Jumat (21/2/2025).

Kegiatan yang diikuti oleh personel Bagian SDM polres Badung bersama Bintara Remaja ini dilaksanakan di lahan media tanam Polres Badung. Program ini merupakan wujud nyata kepedulian Polri khususnya Polres Badung dalam mendukung ketahanan pangan nasional sekaligus pemberdayaan masyarakat.

Baca Juga :  LAPAS BINJAI GANDENG DISDUKCAPIL PERIKSA DATA KTP & SIDIK JARI WBP

“Program Pekarangan Pangan bergizi ini menjadi salah satu program Polri. Selain mendukung program pemerintah, kegiatan ini juga bertujuan memberdayakan masyarakat, khususnya para petani di daerah hukum Polres Badung,” ujar Kasubag Binkar Bagian SDM AKP Julita Pandiangan, SAP, MH. yang memimpin kegiatan tersebut.

Dalam implementasinya, Polres Badung tidak hanya melakukan penanaman, tetapi juga akan terus melakukan pendampingan hingga masa panen. Hal ini dilakukan untuk memastikan keberhasilan program dan memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat.

Baca Juga :  Ditlantas Polda Sulteng dan Ditpolairud Polda Sulteng Meninjau Langsung Banjir Bandang Di Jembatan Tiga Palu

Program Pekarangan Pangan bergizi ini diharapkan dapat menjadi motivasi bagi masyarakat sekitar untuk mengoptimalkan lahan pertanian yang ada, sekaligus mendukung terwujudnya swasembada pangan di Kabupaten Badung. (hms)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB