Warga Ngasinan Apresiasi Kinerja Aparat Polsek dan Posramil Karanganyar Antisipasi Bencana Banjir

- Redaksi

Sabtu, 12 Maret 2022 - 15:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LENSAPOLRI.COM|NGAWI – Sebagai antisipasi kerawanan yang terjadi akibat tingginya curah hujan beberapa waktu belakangan ini, Kepolisian Sektor Karanganyar, Resor Ngawi, melaksanakan giat patroli antisipasi kerawanan bencana banjir dan pohon tumbang.

Menurut Kapolsek Karanganyar AKP Supardi, giat yang dilaksanakan pada Sabtu, 12 Maret 2022 ini merupakan salah satu dari 16 program prioritas Kapolri, yaitu Peningkatan Kinerja Pemeliharaan Kamtibmas.

Baca Juga :  Konferensi Pers, Polres Badung Berhasil Mengamankan 13 Tersangka Dalam Operasi Antik 2025

Dalam giat ini Anggota Polsek dan Posramil Karanganyar yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Karanganyar AKP Supardi melakukan patroli pengecekan debit air Bengawan Solo dan patroli daerah rawan pohon tumbang di wilayah hukum Polsek Karanganyar.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dari pantauan kami dilapangan, sampai saat ini debit air ada peningkatan namun masih dalam batas normal dan tidak ditemukan adanya pohon tumbang,” ujar AKP Supardi, Sabtu (12/3/2022).

Baca Juga :  Latpraops Ops Keselamatan Agung 2025 Digelar Polres Badung, Optimalkan Pengamanan Arus Lalu Lintas

AKP Supardi tak lupa menghimbau kepada masyarakat di sekitar bantaran Bengawan Solo dan kawasan kawasan perhutani di wilayah Karanganyar agar selalu menjaga kelestarian alam dan waspada terhadap bencana banjir, tanah longsor dan pohon tumbang.

Sementara itu, Sigit warga Dusun Ngasinan, Desa Sriwedari, Kecamatan Karanganyar mengapresiasi atas kinerja aparat Polsek dan Posramil Karanganyar dalam mengantisipasi terjadinya bahaya banjir dan pohon tumbang di wilayah Kecamatan Karanganyar.

Baca Juga :  Atensi Malam Minggu, Sat Samapta Sambangi Jalur Selatan

“Saya mewakili warga Ngasinan mengucapkan banyak terima kasih atas perhatian aparat polsek dan Posramil karanganayar yang telah rela meluangkan waktunya dalam meningkatkan kinerjanya demi pemeliharaan kamtibmas terhadap antisipasi bencana banjir,” tandas Sigit, Sabtu (12/3/2022).

Red. Heri

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir
Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang
Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik
Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis
Kapolsek Pakuhaji AKP Rokhmatulloh Turun Tangan Tangkap Penjual Obat Keras Tanpa Izin
Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2
Marak Mata Elang di Jalan, Polsek Kelapa Gading Minta Warga Jangan Serahkan Kendaraan
Polsek Ciledug Amankan 7 Pelajar Konvoi Membawa Sajam Yang Viral di Medsos
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 09:54 WIB

Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:20 WIB

Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:16 WIB

Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik

Minggu, 26 Oktober 2025 - 10:40 WIB

Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis

Minggu, 19 Oktober 2025 - 06:31 WIB

Kapolsek Pakuhaji AKP Rokhmatulloh Turun Tangan Tangkap Penjual Obat Keras Tanpa Izin

Berita Terbaru

Berita Polres

Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online

Sabtu, 1 Nov 2025 - 16:30 WIB