Pasca Banjir Rob, Ditpolairud Polda Jateng Terus berpatroli dan Bantu Perbaikan Tanggul

- Redaksi

Minggu, 29 Mei 2022 - 21:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasca Banjir Rob, Ditpolairud Polda Jateng Terus berpatroli dan Bantu Perbaikan Tanggul

SEMARANG – Lensapolri.– Com– Direktorat Polisi Air dan Udara (Polairud) Polda Jateng terus melakukan patroli dan sejumlah kegiatan dalam rangka mempercepat penanggulangan banjir rob di Semarang.

Dalam kegiatan patroli yang dilakukan pada dini hari hingga menjelang pagi tim menyusuri sejumlah kawasan sekitar pelabuhan dan melakukan pengecekan pompa air yang terus operasional untuk mempercepat pengeringan kawasan.

Dirpolairud Polda Jateng Kombes Pol Hariadi mengemukakan sejumlah wilayah air telah benar-benar surut namun ada beberapa tempat yang masih tergenang air.

“Sejumlah kawasan yang kering antara lain sepanjang jalan Pos 4 menuju dermaga penumpang pelabuhan Tanjung Emas kemudian sepanjang jalan depan KPTE sampai kantor navigasi,” kata Dirpolairud, Minggu (29/5/2022).

Baca Juga :  Bangun Kesadaran Berbangsa Bernegara Melalui Upacara Bendera bagi Warga Binaan Pemasyarakatan

Namun di beberapa tempat seperti jalan menuju kawasan Lamicitra masih ada genangan air 20 cm dan pompa masih berlangsung.

“Genangan air juga nampak di area PT lamicitra. Masih ada genangan air 40 s/d 50 cm. Kemudian di dermaga Nusantara masih ada genangan air 10 cm. Untuk mempercepat surutnya air, pemompaan masih terus dilakukan,” lanjutnya.

Baca Juga :  Program Minggu Kasih, Kasubdit 4 Ditintelkam Polda Bali Sampaikan Pentingnya Menjaga Kamtibmas di Desa Adat Ubung

Selain melakukan patroli, Kombes Hariadi di menyatakan pihaknya juga aktif membantu perbaikan tanggul.

“Kita optimalkan personil siaga maupun tim SAR maupun tim siaga untuk membantu pengarungan pasir dan penguatan tanggul,”ungkapnya.

Di kawasan Lamicitra, team Dirpolairud membantu perbaikan tanggul termasuk
membantu proses peninggian pada dua titik tanggul yang jebol.

Hardiman/Red

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru