Kapolres Banjarnegara Pastikan Audiensi Paguyuban Truk Berjalan Aman Tidak Ada Jalur Lumpuh

- Redaksi

Rabu, 23 Februari 2022 - 00:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjarnegara – Sejumlah masa dari paguyuban sopir truk di Banjarnegara menggelar unjuk rasa dan audiensi dengan Dinas Perhubungan dan Anggota DPRD Kabupaten Banjarnegara terkait penetapan aturan pemerintah tentang larangan angkutan mobil barang yang over dimension dan Over Load (Odol), Selasa (22/2/2022).

Kapolres Banjarnegara AKBP Hendri Yulianto SIK, MH mengatakan, pengunjuk rasa sempat berkumpul di jalan baru yang merupakan jalan alternatif di Pucang Bawang Banjarnegara untuk menunggu perwakilan masa yang melakulan audiensi dengan Dinas Perhubungan dan Anggota DPRD Banjarnegara.

Baca Juga :  Serap Apirasi, Polres Badung Gelar Jumat Curhat di Balai Subak Bukti Batan Badung

“Saat menunggu perwakilan kembali, masa pendukung dilokalisir di jalan baru, yang merupakan jalur alternatif sehingga tidak membuat jalur lumpuh,” katanya.

Polres Banjarnegara, kata dia, melakukan pengamanan dengan menerjunkan puluhan petugas guna memastikan kegiatan berjalan aman dan tertib.

“Pada saat kegiatan polwan juga membagikan masker dan sosialisasi protokol kesehatan, ujarnya.

Ia mengungkapkan, pada saat audiensi di Dinas Perhubungan 15 orang perwakilan masa menemui Kepala Dinas Perhubungan untuk menyampaikan maksud dan tujuan, kemudian perwakilan masa diantar menggunakan Bus Dinas Polres ke Gedung DPRD.

Baca Juga :  Keamanan Pilkada Jadi Topik Jumat Curhat Kapolres Badung Bersama Anggota Linmas

“Perwakilan masa lalu melakukan audiensi dengan Anggota DPRD Kabupaten Banjarnegara,” tuturnya.

Kapolres mengapresiasi masa yang telah melakukan aksi dengan damai sehingga kegiatan berjalan lancar.

“Terima kasih kepada paguyuban telah memberikan situasi dan suasana yang kondusif dan tertib di Banjarnegara,” tandasnya.
(Adi)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu
Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa
Wujud Pelayanan di Pagi Hari, Personil Polsek Bangli Laksanakan Pengaturan Arus Lalulintas
Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota
Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota
PATROLI BLUE LIGHT Anggota Polsek Susut Melaksanakan Patroli Blue Light antisipasi Kamtibmas Di malam hari Agar situasi Diwilkum Polsek susut tetap Kondusif
Atensi Pasar Murah Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Warga Tegal Kertha Diuntungkan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:56 WIB

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:50 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:44 WIB

Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:30 WIB

Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:23 WIB

Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota

Berita Terbaru