Kapolri Perintahkan Jajarannya Gerak Cepat Bantu Korban Gempa Pasaman Barat

- Redaksi

Sabtu, 26 Februari 2022 - 07:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA|LENSAPOLRI.COM Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memerintahkan seluruh jajarannya untuk bergerak cepat membantu masyarakat terdampak bencana gempa bumi di Pasaman Barat, Sumatera Barat (Sumbar).

“Saya minta untuk wilayah segera turun dan lakukan langkah-langkah pertolongan,” kata Sigit di Jakarta, Jumat (25/2/2022).

Khusus untuk jajaran Polri di Provinsi Sumbar, Kapolri memerintahkan segera menyediakan tempat atau tenda-tenda pengungsian bagi masyarakat yang terdampak serta melakukan proses evakuasi terhadap warga yang memerlukan.

Listyo meminta kepada seluruh personel, khususnya yang ada di wilayah terdampak gempa untuk segera melakukan evakuasi dan menyediakan tenda atau tempat pengungsian untuk para korban. Selain itu, perlu diperhatikan ketersediaan dokter dan tenaga kesehatan untuk penanganan awal.

“Siapkan bantuan dari pusat mulai dokter, nakes, bantuan lain yang diperlukan, seperti anggota Brimob, DVI, Samapta, Psikologi untuk trauma healing dan personel lainnya yang diperlukan.

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Menetapkan  Manajer Penyanyi Ternama , Kasus Penyalah Gunaan Psikotropika

Untuk membantu langkah-langkah penyelamatan dan penanganan awal korban gempa.

Dari data yang diperoleh sementara, akibat bencana alam gempa bumi tersebut, terdapat empat warga yang meninggal dunia. Sementara, puluhan orang mengalami luka-luka, serta beberapa bangunan juga alami kerusakan.

Sigit pun menyampaikan duka cita mendalam bagi masyarakat yang meninggal dunia serta terdampak akibat gempa bumi bermagnitudo (M) 6,1 pada Jumat pagi. (ww)

Berita Terkait

Jamin Keamanan Pilkada 2024, Kapolda Bali Tegaskan Tidak Ada Ruang Bagi Aksi Premanisme
Susunan Pengurus Pokja PWI Wali Kota Jakarta Barat Resmi Dibentuk
Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat
Polri Raih Penghargaan Lembaga Dengan Pelayanan dan Komunikasi Terbaik
Begal Pengemudi Ojek Online di Kebon Jeruk, 5 Pelaku Diamankan, Polisi; Motifnya Ingin Konsumsi Narkoba
Polda Sulteng Kedepankan Polisi Berseragam dalam Pengamanan Kampanye Pilkada 2024
Calon Bupati Tangerang Maesyal Rasyid Janji Tiadakan Sogok Menyogok dalam Mencari Pekerjaan
Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Sudin Bina Marga Jakbar Putuskan 4580 Kabel Utilitas
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 23:54 WIB

Jamin Keamanan Pilkada 2024, Kapolda Bali Tegaskan Tidak Ada Ruang Bagi Aksi Premanisme

Rabu, 23 Oktober 2024 - 20:52 WIB

Susunan Pengurus Pokja PWI Wali Kota Jakarta Barat Resmi Dibentuk

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:44 WIB

Polresta Cirebon Gelar Baksos Sinergitas TNI – Polri bersama Forkompimda kepada Masyarakat

Selasa, 15 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polri Raih Penghargaan Lembaga Dengan Pelayanan dan Komunikasi Terbaik

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:53 WIB

Polda Sulteng Kedepankan Polisi Berseragam dalam Pengamanan Kampanye Pilkada 2024

Berita Terbaru