Laksanakan Program Semangat, Kapolres Mojokerto Besuk Anggota Yang Sakit

- Redaksi

Kamis, 10 Maret 2022 - 15:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mojokerto – Sudah 1 tahun mengalami serangan penyakit Stroke, AKP Adam Muhari, S.H. hari ini kamis (10/03) dibesuk Kapolres Mojokerto AKBP Apip Ginanjar, S.I.K., M.H. Beserta pejabat utama Polres Mojokerto. Mantan Kapolsek Mojoanyar Polres Mojokerto ini nampak bahagia mendapatkan kunjungan dari Kapolres Mojokerto.

Kondisi AKP Adam yang sudah dalam proses pemulihan dari penyakit Stroke dirawat di rumah pribadinya di perumahan Jabon Estate blok L 11 Mojoanyar Mojokerto. Anjangsana ini juga merupakan program dari Kapolda Jatim yaitu program Semangat (Semua Untuk Anggota Kita). Program ini merupakan salah satu bentuk kepedulian pimpinan Polri kepada anggota yang mengalami musibah agar mendapatkan semangat kembali dalam menghadapi musibah tersebut.

Baca Juga :  Penyaluran Bantuan Tunai BTPKLWN Polres Majene di Awasi Langsung Itwasda Polda Sulbar

” Kedatangan kami semua adalah bertujuan untuk memberikan semangat kepada AKP Adam Muhari agar bisa kembali berdinas berkumpul bersama-sama rekan-rekan di Polres Mojokerto.” Ujar AKBP Apip Ginanjar.

“Setiap ujian Pasti ada hikmah yang diselipkan Tuhan kepada kita semua. Semoga pak Adam sekeluarga tetap semangat dalam menghadapi ujian ini.” Pesan Kapolres kepada AKP Adam Muhari.

Baca Juga :  Bhatarling Polsek Karanganyar, Patroli Dialogis Dengan Petani

Penyakit Stroke merupakan salah satu penyakit yang menyerang fungsi saraf dimana penderitanya mengalami gangguan pada fungsional organ tubuh dan tidak bisa digerakkan sebagaimana mestinya. Kesembuhan penyakit ini bergantung pada keluarga yang merawat penderita serta semangat untuk sembuh dan bisa beraktifitas sebagaimana orang normal.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Jadi Narasumber Retreat Kepala Daerah, Kapolri Bicara Pencegahan Korupsi
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Senin, 10 Maret 2025 - 08:55 WIB

Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam

Berita Terbaru

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB