Di Polres Pemalang, Pembukaan Diksar Gada Pratama tahun 2022 Diikuti 36 Calon Satpam

- Redaksi

Senin, 21 Maret 2022 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEMALANG- Bertempat di halaman Mapolres Pemalang, Senin (21/03/2022), sebanyak 36 calon satpam mengikuti upacara pembukaan pendidikan dasar (Diksar) Gada Pratama tahun 2022 tingkat Polda Jawa Tengah, diksar kali ini diperuntukkan bagi calon satpam yang belum pernah mengikuti pendidikan dan pelatihan (diklat) di bidang satpam.

Baca Juga :  Dadakan, Pemeriksaan Sikap Tampang Polres Majene Sasar Rambut

Kapolres Pemalang AKBP Ari Wibowo mengatakan, Diksar satpam angkatan 1 tahun 2022 dilaksanakan selama 12 hari mulai tanggal 21 Maret 2022.

“Pelatihan ditujukan agar calon satpam memiliki kemampuan dasar dalam menyelenggarakan keamanan dan ketertiban di lingkungan tempat kerjanya,” kata Kapolres Pemalang.

Dalam pelaksanaannya, Kapolres Pemalang mengatakan, diksar Gada Pratama tahun 2022 meliputi pengamanan fisik, personil, informasi dan pengamanan teknis lainnya.

“Melalui pelatihan, harapannya para calon satpam memperoleh kompetensi, agar mampu berbuat dan terbiasa melakukan suatu kegiatan di bidang tertentu sesuai standar kompetensi yang digariskan,” kata Kapolres.

Baca Juga :  Antisipasi Terjadinya Kecelakaan Lalulintas, Polisi di Gresik Tambal Jalan Berlubang

Kapolres Pemalang mengungkapkan, Diksar Gada Pratama angkatan 1 tahun 2022 tetap dilaksanakan dengan protokol kesehatan ketat.

“Seluruh peserta diwajibkan untuk disiplin dalam mematuhi prokes ketat, demi mencegah penularan selama pelaksanaan Diksar,” kata Kapolres.

(Adi)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu
Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa
Wujud Pelayanan di Pagi Hari, Personil Polsek Bangli Laksanakan Pengaturan Arus Lalulintas
Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota
Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota
PATROLI BLUE LIGHT Anggota Polsek Susut Melaksanakan Patroli Blue Light antisipasi Kamtibmas Di malam hari Agar situasi Diwilkum Polsek susut tetap Kondusif
Atensi Pasar Murah Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Warga Tegal Kertha Diuntungkan
Berita ini 83 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:56 WIB

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:50 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:44 WIB

Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:30 WIB

Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:23 WIB

Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota

Berita Terbaru