Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk Pimpin Pengetatan Pemeriksaan di Pintu Masuk Bali

- Redaksi

Selasa, 22 Maret 2022 - 18:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jembrana – Bertempat di pos 2 ( Pos pemeriksaan pintu masuk Bali) Pelabuhan Gilimanuk, Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk Kompol I Gusti Putu Dharmanatha, S.H., M.H., memimpin pelaksanaan Pengetatan Pemeriksaan di Pintu Masuk Bali Pelabuhan Gilimanuk Dalam Rangka Antisipasi Teror dan Bom Menuju Lokasi Giat COP-4 dan IPU -144 di ITDC Nusa Dua dan Diseluruh Wilayah Bali. Selasa ( 22/3/2022).

Baca Juga :  Kapolres AKBP Teguh Priyo Wasono Hadiri Pelepasan rombongan distribusi logistik Pilkada Serentak 2024 di Kab. Badung,

Kegiatan diawali dengan Apel tersebut, dipimpin langsung oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk yang diikuti oleh Kasatgas III Ops Amanusa Agung II Th. 2022 ( AKP Wayan Sukrawan ). Kapusdal Ops Amanusa Agung II Th. 2022 ( AKP I Gusti Made Sudarsa). Anggota Batalion C Pelopor Sat Brimobda Bali. Anggota K9 Polda Bali BKO Pelabuhan Gilimanuk. Anggota Polres Jembrana yang terlibat Sprin Ops Amanusa Agung II Th. 2022. Anggota Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk.

Baca Juga :  Polres, PCNU dan Kemenag Selenggarakan Vaksinasi Booster di Pemalang

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk Mengatakan “sasaran dari giat pengetatan adalah pemeriksaan terhadap semua kendaraan, orang dan barang masuk Bali via Pelabuhan Gilimanuk, untuk kendaraan Kecil, Bus dan sepeda motor serta para penumpang diturunkan dan diarahkan untuk Check Point Validasi Vaksin serta Rapid Tes Antigen di Kantor Kesehatan Pelabuhan sesuai dengan INMENDAGRI No.18 Tahun 2022 tentang PPKM level 2 Covid-19 dan SE Gubernur Bali No. 192/Satgas Covid19/II/ 2022 dalam tatanan kehidupan era baru di Provinsi Bali”. Ucap Kapolsek

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polri Hadir untuk Kemanusiaan, Bhakti Sosial dan Pelayanan Kesehatan Bantu Warga Terdampak Banjir di Pengungsian Kembangan
Polres Metro Tangerang Kota Amankan Ribuan Butir Tramadol dan Hexymer Tanpa Izin Edar
Kapolres Metro Tangerang Kota Tinjau Lokasi Pengungsian Banjir dan Dapur Umum, Salurkan Bantuan kepada Warga
Kapolres Metro Tangerang Kota Pimpin Kegiatan Jum’at Peduli di Polsek Karawaci
Antisipasi Banjir, Bhabinkamtibmas Kembangan Utara Cek Rumah Pompa dan Debit Air Kali Angke
Polres Metro Jakarta Barat Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H dengan Khidmat
Peduli Keselamatan Warga, Bhabinkamtibmas Duri Selatan Bersama PPSU Timbun Lubang Jalan
Bhabinkamtibmas dan Tiga Pilar Perkuat Koordinasi Wilayah di Posko Bencana
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:28 WIB

Polri Hadir untuk Kemanusiaan, Bhakti Sosial dan Pelayanan Kesehatan Bantu Warga Terdampak Banjir di Pengungsian Kembangan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:32 WIB

Polres Metro Tangerang Kota Amankan Ribuan Butir Tramadol dan Hexymer Tanpa Izin Edar

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:04 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Tinjau Lokasi Pengungsian Banjir dan Dapur Umum, Salurkan Bantuan kepada Warga

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:19 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Pimpin Kegiatan Jum’at Peduli di Polsek Karawaci

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:47 WIB

Antisipasi Banjir, Bhabinkamtibmas Kembangan Utara Cek Rumah Pompa dan Debit Air Kali Angke

Berita Terbaru

Berita Polda

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Minggu, 25 Jan 2026 - 10:19 WIB