Polda Kaltim Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat 2022.

- Redaksi

Sabtu, 23 April 2022 - 23:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN — Mewakili Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor, Kadis Sosial Kaltim HM Agus Hari Kesuma (AHK) hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat (Ketupat) Mahakam 2022, di Lapangan SPN Polda Kaltim, Jalan Jenderal Sudirman Balikpapan, Jumat 22 April 2022.

“Alhamdulillah apel gelar pasukan telah dilaksanakan. Ini menandakan dimulainya operasi kepolisian terpusat atau Ketupat Mahakam pada 2022. Program ini rutin dilaksanakan setiap tahun oleh Polda Kaltim,” ucap Agus usai menghadiri apel tersebut.

Baca Juga :  Bangun Sinergitas dalam Pemberantasan Narkotika di Jatim

Menurut Agus, Pemprov Kaltim mengapresiasi program yang digelar Polda Kaltim ini. Karena, kegiatan ini bertujuan untuk mendukung pengamanan dan kelancaran menjelang dan pasca libur mudik Lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Artinya, dalam pelaksanaan kegiatan tentu Polda Kaltim tak kerja sendiri, tetapi didukung seluruh perangkat sektor, termasuk Pemprov Kaltim maupun jajaran Kodam VI Mulawarman.

“Kita harapkan Operasi Ketupat Mahakam 2022 dapat berjalan sukses dan lancar. Termasuk, mengingatkan agar masyarakat tetap mengikuti protokol kesehatan (Prokes) Covid-19,” jelasnya.

Baca Juga :  Gelar Gerai Vaksinasi Covid-19 di SMKN 5 Balikpapan, Polda Kaltm Siapkan 1.000 Dosis Vaksin

Selanjutnya, jajaran Polda Kaltim maupun TNI serta Pemprov Kaltim akan bersama-sama melaksanakan kegiatan. Adapun petugas yang melaksanakan akan dibagi berbagai titik, baik di bandara, pelabuhan dan terminal.

Hadir sebagai pemimpin apel Kapolda Kaltim Irjen Pol Imam Sugianto dan dihadiri Forkopimda Kaltim serta Forkopimda Balikpapan. (Fth)

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Polda Sumut Gelar Berbagai Kegiatan Sosial Sambut HUT Bhayangkara ke 78
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:38 WIB

Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB