Kapolres Metro Jakarta Barat Bersama 3 Pilar Gelar Rapat Koordinasi Pengawasan HET

- Redaksi

Selasa, 31 Mei 2022 - 18:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, -Lensapolri.Com — Polres Metro Jakarta Barat bersama 3 pilar dan perwakilan agen dan para pedagang serta kepala pasar se Jakarta Barat menggelar kegiatan rapat kordinasi pengawasan HET (harga eceran tertinggi) minyak goreng di wilayah jakarta barat, Selasa, 31/5/2022.

Rapat kordinasi pengawasan harga minyak goreng tersebut dilaksanakan di aula lantai 3 polsek tanjung duren Jakarta barat

Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Pasma Royce mengatakan, Kegiatan rapat kordinasi ini dilakukan untuk melakukan diskusi kepada pihak terkait mengenai perihal penetapan HET minyak goreng

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita diskusikan untuk keselarasan dan bisa sejalan dengan HET minyak goreng curah yang sudah ditetapkan oleh pemerintah,” ujar Kombes Pol Pasma Royce saat dikonfirmasi, Selasa, 31/5/2022.

Kegiatan rapat kordinasi ini digelar untuk mendapatkan kesepakatan sehingga di dapat keseragaman harga Eceran di pasaran

“Kami tampung setiap aspirasi dan problem yang ada dari para agen hingga pedagang eceran sehingga kita bisa menentukan langkah untuk pemecahan masalah yang ada,” ucap Kombes Pol Pasma Royce

Baca Juga :  Camat Banawa Tengah Dan bawahan Terjun Langsung Ke Lokasi Korban Ombak Dan Angin Kencang Di Desa Towale

Selain itu kami berikan mereka edukasi pemahaman terhadap mereka terkait pasal 2 permendag no 11 tahun 2022 tentang penetapan harga eceran tertinggi (HET) yaitu 15.500 per kg dan ancaman hukum jika ada yang melanggar aturan yang sudah ditetapkan

Walikota Jakarta Barat Bpk Yani Wahyu Purwoko menjelaskan, dimana aturan harga jual tertinggi (HET) minyak goreng curah ini sudah banyak diatur oleh peraturan pemerintah

“Dimana minyak curah ini merupakan subsidi dari pemerintah sehingga pendistribusian minyak goreng curah sampai dengan konsumen bisa seragam,” ujar Walikota

Dimana kegiatan ini guna mendukung akselerasi perekonomian yang ada di masyarakat sehingga masyarakat nantinya tidak terbebani

Kami juga sudah melakukan berbagai upaya bersama dengan Polres dan kodim untuk melakukan sidak langsung ke pasar dan memberikan edukasi baik kepada agen hingga pedagang eceran guna melakukan pengawasan di pasaran imbuhnya

Dalam kesempatan tersebut juga Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat Akbp Joko Dwi Harsono memaparkan tentang sejumlah langkah yang telah diambil salah satunya dengan melakukan sidak pasar dimana hasil pengecekan hingga hari senin, 30 mei 2022 untuk harga minyak goreng maupun stock minyak goreng curah stabil

Baca Juga :  Kompolnas RI Tinjau TKP Kasus Pembunuhan di Kabupaten Mimika

“Kami juga telah melakukan klarifikasi terkait dan membuat surat pernyataan untuk pedagang pedagang kecil yang masih menjual minyak goreng curah diatas HET,” ujar Akbp Joko Dwi Harsono

Lanjut Joko mengatakan, kami juga telah melakukan edukasi kepada para pedagang untuk menaati ketentuan Pemerintah terkait HET minyak goreng curah yaitu Rp. 14.000,- per liter atau Rp. 15.500,- per kg.

Kami juga meminta peran aktif kepala pasar untuk melakukan edukasi secara masif dan berkesinambungan kepada para pedagang di pasarnya untuk menaati
ketentuan Pemerintah terkait HET.

Selain itu kami meminta para pedagang mengambil minyak goreng curah di distributor resmi atau agen-agen besar minyak goreng curah sehingga dapat
menjual minyak gorengnya sesuai dengan HET.

“Bila ada pelanggaran terkait penjualan minyak goreng curah agar melaporkan ke Sat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat,” imbuhnya.

Rhamdan/Red

( Humas Polres Metro Jakarta Barat )

Berita Terkait

Jum’at Curhat di Masjid Raudhatul Jannah, Kapolres Jakarta Utara Ajak Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah
Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:39 WIB

Jum’at Curhat di Masjid Raudhatul Jannah, Kapolres Jakarta Utara Ajak Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Berita Terbaru

Berita Polda

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:48 WIB

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB