Dirpolairud Polda Jateng Akan Tindak Tegas Pelaku Kejahatan di Wilayah Tugasnya

- Redaksi

Rabu, 3 Agustus 2022 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dirpolairud Polda Jateng Akan Tindak Tegas Pelaku Kejahatan di Wilayah Tugasnya

Semarang – Lensapolri.com — Ditpolairud memang berbeda dengan satgas yang ada di Polda. Ada beberapa fungsi diantaranya fungsi Preemtif, fungsi Preventif dan fungsi Penegakan hukum. Hal itu dikatakan Dirpolairud Polda Jateng, Kombes Pol. Hariadi, SH, SIK, MH diruang kerjanya. Selasa (2/7/2022).

“Kalau ditpolairud itu semua ada seperti Bimas air yang bertugas membina masyarakat pesisir, tindakan Preemtif yaitu memetakan wilayah konflik, agar supaya tidak terjadi konflik yang berkepanjangan antara wilayah satu dengan wilayah yang lain,” jelasnya.

Untuk tindakan preventifnya, lanjut Hariadi,” Kami melakukan patroli rutin perairan. Sedangkan untuk penegakan hukum khusus kasus-kasus yang berada di perairan dan pesisir,” terang Kombes Pol Hariadi.

 

 

Ia juga mengatakan bahwa di tahun 2022 berdasarkan data yang diterima, selain masalah surat izin kelayakan kapal, ada juga kasus narkoba, penyalahgunaan BBM bersubsidi dan kejahatan perlindungan satwa.

Menurut penuturan Kombes Pol Hariadi, untuk penyalahgunaan BBM bersubsidi khususnya, potensi kasus itu mungkin akan sering terjadi sepanjang disparitas harga subsidi dan non subsidi yang sangat tinggi, disitu ada peluang yang bisa dimanfaatkan oleh pelaku-pelaku serta disatu sisi nelayan-nelayan kita menginginkan harga murah untuk BBM seperti tuntutan nelayan yang terjadi kemarin saat audiensi di Kementerian Kelautan untuk perbedaan harga BBM yaitu nelayan itu lebih murah dibanding harga BBM subsidi untuk industri.

Baca Juga :  Binmas Polsek Cengkareng Bripka Achmad Haris Sambangi SMK AD Da'wah Dalam Rangka Polisi Go To School

Namun dirinya menegaskan bahwa semua tindak pidana bila ada bukti permulaan yang cukup pasti diproses sesuai hukum yang berlaku.

Untuk meminimalisir kejahatan di perairan, Dirpolairud Polda Jateng mempunyai strategi yaitu jangka pendek, jangka menengah serta jangka panjang.

“Untuk jangka pendek kami mengadakan patroli air yang rutin serta bekerja sama dengan stakeholder lain seperti Bakamla, Lanal serta rekan rekan Pelni,” kata Kombes Pol Hariadi.

Baca Juga :  Ditreskrimum Polda Sulteng serahkan 8 tersangka persetubuhan anak kepada Kejari Parimo

Dalam kesempatan itu, ia mengatakan untuk kasus penangkapan ikan secara ilegal belum pernah ditemukan. Karena menurutnya nelayan Jawa Tengah sudah dibagi wilayahnya Perzona masing masing.

“Kasus yang sering atau cukup menonjol yaitu kasus kecelakaan dalam berlayar, dalam hal ini ABK (Anak Buah Kapal) kurangnya pengecekan kesehatan sebelum berangkat berlayar, sehingga saat di tengah laut sakit dan kemudian meninggal. Yang kami fokuskan sekarang ini adalah program IKAN SELAYAR yang artinya Ikut Andil Keselamatan Berlayar.

(Vio Sari)/Red
Editor –Rhamdan

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kantor Hukum Dennis Wibowo, S.H., M.H., C.Med. & Partners Resmian Kantor ke 3, Perluas Layanan Hukum Bagi Masyarakat
Pedagang Pasar Mingguan Sisakan Sampah Berserakan di Jalan Kali Baru Timur Kapuk Buat Geram Warga
Heboh Bunyi Sirine Pintu Air 10 Tangerang Terdengar Keras, BPBD Pastikan Sesuai SOP
Dua Hari Terendam Banjir, Warga Tegal Alur Keluhkan Air Tak Kunjung Surut
BRI Pasar Minggu Siap Menyukseskan Layanan Percepatan aktivasi Rekening PIP
Jajaran Polres Metro Tangerang Kota Tegaskan Komitmen Berantas Peredaran Obat Keras Daftar G
Perkuat Karakter Melayani, Aksesmu dan MBS Training Cetak Pemimpin Strategis melalui Program “The ONE
Dishub Jakbar Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas di Exit Tol Rawa Buaya
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 18:39 WIB

Kantor Hukum Dennis Wibowo, S.H., M.H., C.Med. & Partners Resmian Kantor ke 3, Perluas Layanan Hukum Bagi Masyarakat

Senin, 26 Januari 2026 - 09:50 WIB

Pedagang Pasar Mingguan Sisakan Sampah Berserakan di Jalan Kali Baru Timur Kapuk Buat Geram Warga

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:53 WIB

Heboh Bunyi Sirine Pintu Air 10 Tangerang Terdengar Keras, BPBD Pastikan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:47 WIB

Dua Hari Terendam Banjir, Warga Tegal Alur Keluhkan Air Tak Kunjung Surut

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:37 WIB

BRI Pasar Minggu Siap Menyukseskan Layanan Percepatan aktivasi Rekening PIP

Berita Terbaru

Irjen Pol Sandi Nugroho (Foto.Ist)

Berita Polda

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel

Senin, 26 Jan 2026 - 13:47 WIB