Wakapolda Pimpin Anev Pencapaian Vaksinasi Covid-19 di Kaltim

- Redaksi

Kamis, 8 Desember 2022 - 01:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN- Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., didampingi Irwasda Polda Kaltim Kombes Pol. Jefri Yanus Endolemba Torunde memimpin Anev pelaksanaan Vaksinasi di wilayah Kalimantan Timur, bertempat di Ruang Rupatama Polda Kaltim, Kamis (06/01/2022).

Baca Juga :  Blue Light Patrol: Polsek Dentim Atensi Jalur Rawan Kriminalitas dan Trek-Trekan

Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Yusuf Sutejo menerangkan, pelaksanaan Anev ini bertujuan untuk mengecek jumlah capaian vaksinasi covid-19 saat ini dan bila terjadi hambatan atau kendala-kendala dilapangan terutama sarana dan prasana di masing-masing Posko terpadu (Poskodu) Covid -19.

Baca Juga :  Cegah Terjadinya Gangguan Kamtibmas, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol

Kombes Yusuf menambahkan, dalam rangka menekan laju pertumbuhan Covid-19, Polda Kaltim terus berupaya melaksanakan himbauan-himbauan protokol kesehatan kepada masyarakat sekaligus membagikan masker.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Polda Kaltim terus berupaya menekan laju pertumbuhan Covid-19 salah satunya dengan melaksanakan himbauan protokol kesehatan sekaligus membagikan masker, penegakkan disiplin dan pemberian sanksi bagi masyarakat yang tidak mematuhi prokes, Penyemprotan disinfektan, hingga Pembagian sembako” ujarnya.(*)

Baca Juga :  Purnawirawan Polri Terpaksa Jadi Manusia Silver Demi Bertahan Hidup

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel
Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi
Polda Banten Gelar Latkatpuan Kehumasan, Perkuat Peran Humas Polri di Era Digital
Brigjend Pol Hengki: Mata Elang Tak Boleh Dibiarkan, Rampas Kendaraan Tangkap
Langkah Sunyi Menjaga Marwah Polri, Bidpropam Polda Bali Gelar Ops Gaktibplin
Kapolda Metro Jaya Kembali Rotasi Pejabat, Puluhan Perwira Menengah Bergeser ke Jabatan Strategis
Polri Tangkap Buronan Internasional Asal Rumania di Bali, Perkuat Komitmen Indonesia dalam Pemberantasan Kejahatan Transnasional
Polisi Bongkar Jaringan Senpi Rakitan yang Dijual Secara Online
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 13:47 WIB

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:19 WIB

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:11 WIB

Polda Banten Gelar Latkatpuan Kehumasan, Perkuat Peran Humas Polri di Era Digital

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:39 WIB

Brigjend Pol Hengki: Mata Elang Tak Boleh Dibiarkan, Rampas Kendaraan Tangkap

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:43 WIB

Langkah Sunyi Menjaga Marwah Polri, Bidpropam Polda Bali Gelar Ops Gaktibplin

Berita Terbaru

Irjen Pol Sandi Nugroho (Foto.Ist)

Berita Polda

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel

Senin, 26 Jan 2026 - 13:47 WIB