Cegah Tawuran dan Geng Motor,
Polrestabes Turunkan Tim Khusus Patroli Malam

- Redaksi

Kamis, 5 Januari 2023 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan, Lensapolri.com – Cegah tawuran dan antisipasi geng motor. Kali ini, Polrestabes Medan kembali turunkan tim khusus untuk patroli malam di kawasan rawan dari tindakan kejahatan jalanan di Kota Medan.

Tim khusus yang dilibatkan salah satu pasukan terlatih yang telah disiapkan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat sekaligus kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD).

“Tim khusus Polrestabes Medan yang melakukan patroli itu untuk memberikan rasa aman bagi warga Kota Medan,” ucap Kapolrestabes Medan Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda melalui Kabag Ops AKBP Arman Muis kepada wartawan usai memberinya arahan kepada anggota dilibatkan melakukan patroli untuk mencegah tawuran dan geng motor di Medan, Rabu (4/1/2023).

Kata dia, pasukan yang disiagakan juga untuk warga yang masih mudik atau pulang kampung dan cegah pencurian rumah kosong yang ditinggal pemiliknya.

Jadi pasukan yang dilibatkan juga akan melakukan koordinasi dengan tokoh masyarakat dan pihak Kepling yang ada di Medan, untuk selalu mengawasi rumah yang kosong di tinggal mudik Natal dan Tahun Baru oleh pemilik rumah.

Baca Juga :  Baru Ada di Polda Banten, 5 Angkatan Alumni Akpol Bersatu Baksos

Dalam hal itu, sambungnya, pihak kepolisian hanya menginginkan Kota Medan aman dan nyaman.

“Masih suana Tahun Baru, Kota Medan harus tetap aman dan kondusif. Bagi para pelaku yang meresahkan masyarakat akan ditindak tegas oleh Polrestabes Medan,” pungkasnya.

Berita Terkait

HUT TNI, Kapolri: Kami Bersinergi di Laut dan Bumi Nusantara
Polisi Amankan Pelaku Pembubaran Paksa Diskusi Diaspora di Kemang
Bareskrim Tangkap Pembobol Sistem BKN
2400 Atlet Berkompetisi di Piala Presiden RI I, Korpolairud Baharkam Polri Tampil Gemilang
Hasil Survei Citra Naik 73,1%, Polri Terus Genjot Kinerja dan Pelayanan Publik untuk Masyarakat 
Menhan Prabowo Subianto Terima Penghargaan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Utama Polri
Berkas Perkara Korupsi TTG, Polda Sulteng Sudah serahkan ke Jaksa
Berkas Perkara Kasus Ujaran Kebencian soal Papua TikTokers AB Dinyatakan Lengkap
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:11 WIB

HUT TNI, Kapolri: Kami Bersinergi di Laut dan Bumi Nusantara

Kamis, 3 Oktober 2024 - 09:57 WIB

Polisi Amankan Pelaku Pembubaran Paksa Diskusi Diaspora di Kemang

Kamis, 26 September 2024 - 14:53 WIB

Bareskrim Tangkap Pembobol Sistem BKN

Minggu, 7 Juli 2024 - 22:52 WIB

2400 Atlet Berkompetisi di Piala Presiden RI I, Korpolairud Baharkam Polri Tampil Gemilang

Minggu, 23 Juni 2024 - 02:03 WIB

Hasil Survei Citra Naik 73,1%, Polri Terus Genjot Kinerja dan Pelayanan Publik untuk Masyarakat 

Berita Terbaru