Bhabinkamtibmas bersama Yayasan Endri Foundation Berikan Bantuan Kursi Roda.

- Redaksi

Kamis, 9 Maret 2023 - 10:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LENSAPOLRI.COM, LOMBOK UTARA – Polda NTB, Bhabinkamtibmas Desa Gumantar mendampingi presiden yayasan Endri Foundation dalam rangka pembagian Kursi Roda bagi warga penderita sakit lumpuh dan stroke di Dusun Sukadamai Desa Santong Kecamatan Kayangan Kabupaten Lombok Utara pada hari, rabu (8/3/2023).

Kehadiran Bhabinkamtibmas disetiap daerah merupakan garda terdepan dalam upaya memberikan pelayanan prima bagi warga binaanya, Bhabinkamtibmas Bripka Didik Hendrawan S.H. mendampingi presiden yayasan Endri Foundation dalam rangka pembagian kursi roda bagi warga penderita sakit lumpuh dan stroke, kursi roda tersebut diharapkan dapat membantu meringankan beban hidup dalam melaksanakan aktifitasnya sehari-hari.

Baca Juga :  Blue Light Patrol Polsek Denpasar Barat Rutin Patroli Subuh Pantau Keamanan Diwaktu Pagi

Disamping itu Bhabinkamtibmas Bripka Didik Hendrawan S.H. menghimbau kepada warga sekitar lokasi agar waspada terhadap terhadap anomali cuaca serta  tidak mudah percaya dengan berita Hoax, menghidupkan kembali Poskamling sebagai bentuk antisipasi Tindak Pidana atau menekan crime total yang ada di wilayahnya.

Ucapan terimakasih di ucapkan oleh Inak Mutri dari Dusun Sukadamai Santong kepada Pak Bhabinkamtibmas dan dari Endri Foundation yang sudah memberikan dan mengantarkan kami kursi roda, dengan adanya kursi roda kami lebih luas bisa melakukan aktifitas kami di samping itu beban hidup keluarga kami bisa lebih ringan . karena sudah ada kursi roda sekali lagi saya ucapkan banyak terimakasih atas bantuannya. Ucapnya.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Kerobokan Kaja Ajak Guru SDN 3 Beluran Dukung Program Ketahan Pangan.

Kepala Kepolisian Resor Lombok Utara Akbp I Wayan Sudarmanta S.I.K., M.H. melalui Kepala Kepolisian Sektor Kayangan Iptu Hadi Suprayitno S.sos. nemegaskan bahwa agar anggota bhabinkamtibmas Polsek Kayangan Polres Lombok Utara terus mendukung serta mendorong kegiatan bantuan yang datang kepada warga binaannya serta terus bekerja sama dengan Pemerintah Daerah dan Instansi terkait guna mewujudkan masyarakat yang aman dan nyaman dalam melaksanakan aktivitas sehari-hari. Tutup Kapolsek.

( ZA )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 22:05 WIB

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Senin, 3 November 2025 - 17:02 WIB

Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu

Berita Terbaru