Layanan siang hari laksanakan patroli dialogis dan Sambang ke tempat-tempat Objek Vital

- Redaksi

Senin, 22 Mei 2023 - 22:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon, Dalam rangka menciptakan rasa aman dan tertib pada siang hari di wilayah hukum polsek gegesik,Anggota Patroli Polsek gegesik Bripka eryadi dan bripka fiirgiyanto melaksanan patroli siang hari ke tempat-tempat Obyek Vital seperti di pertokoan Alfamart, Indomart, Bank Bri, Kantor Pos, Pegadain berikut tempat sekolah di Wilayah hukum Polsek Gegesik Kec. Gegesik kab. Cirebon
Senin, 22/05/2023

Baca Juga :  Jelang Pilkada Serentak 2024, Polda Kaltim Tingkatkan Pemahaman Media Sosial Bagi Anggota Polri

Anggota Patroli Polsek gegesik melaksanakan patroli siang hari sebagai bentuk pelayanan keamanan untuk warga masyarakat maupun karyawan tokoh, Adapun Petugas patroli dan Anggota Polsek gegesik dalam pelaksanaannya selalu memberikan himbauan kepada karyawan agar selalu monitoring CCTV, Untuk antisipasi pencurian barang atau di Halaman parkir kendaraan dengan tujuan monitoring adanya kejahatan.

Baca Juga :  Bazar Sembako Murah Polres Metro Jakarta Barat Diserbu Warga, 2.000 Paket Sembako Ludes

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H Melalui Kapolsek Gegesik Akp Suheryana SH Memerintahkan kepada Anggota Patroli harus selalu melekat untuk selalu melaksanakan patroli ke obyek Vital dilakukan sambil memberi himbauan kamtibmas dengan cara dialogis untuk menjaga kondusifitas wilayah hukum Polsek Gegesik agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif. (Agung)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Heboh Bunyi Sirine Pintu Air 10 Tangerang Terdengar Keras, BPBD Pastikan Sesuai SOP
Dua Hari Terendam Banjir, Warga Tegal Alur Keluhkan Air Tak Kunjung Surut
BRI Pasar Minggu Siap Menyukseskan Layanan Percepatan aktivasi Rekening PIP
Jajaran Polres Metro Tangerang Kota Tegaskan Komitmen Berantas Peredaran Obat Keras Daftar G
Perkuat Karakter Melayani, Aksesmu dan MBS Training Cetak Pemimpin Strategis melalui Program “The ONE
Dishub Jakbar Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas di Exit Tol Rawa Buaya
Usai Dilantik Kaperwil Banten, Derry Tunjuk Hanafi sebagai Kabiro Sepatan
Lensapolri Percayakan Kepemimpinan Wilayah Banten kepada Derry
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:47 WIB

Dua Hari Terendam Banjir, Warga Tegal Alur Keluhkan Air Tak Kunjung Surut

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:37 WIB

BRI Pasar Minggu Siap Menyukseskan Layanan Percepatan aktivasi Rekening PIP

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:50 WIB

Jajaran Polres Metro Tangerang Kota Tegaskan Komitmen Berantas Peredaran Obat Keras Daftar G

Selasa, 20 Januari 2026 - 23:01 WIB

Perkuat Karakter Melayani, Aksesmu dan MBS Training Cetak Pemimpin Strategis melalui Program “The ONE

Senin, 19 Januari 2026 - 14:46 WIB

Dishub Jakbar Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas di Exit Tol Rawa Buaya

Berita Terbaru

Berita Polda

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Minggu, 25 Jan 2026 - 10:19 WIB