Kasie Humas Sosialisasikan Program Polisi RW Ke Ketua RW.

- Redaksi

Selasa, 23 Mei 2023 - 12:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka- Ps. Kasie Humas Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar Bripka Deby selaku Polisi RW di dampingi Bhabinkamtibmas Desa Banjaransari Bripka Achmad Supriyono mengunjungi Ketua RW 009 di Blok Cintasari Desa Banjaransari sebagai implementasi kegiatan pada program unggulan Kapolres Majalengka yaitu program “POLISI RW”. Selasa (23/05/2023).

Baca Juga :  Gerai Vaksinasi Presisi Sediakan Migor Kemasan dengan Harga Murah, Warga Pemalang Sumringah

Pada kesempatan yang sama, dirinya turut mensosialisasikan beberapa program unggulan Kapolres untuk menciptakan kondusifitas di wilayah.

Selain itu, sejumlah pesan kamtibmas lainnya tentang kepatuhan masyarakat terhadap peran aktif dalam menjaga Kamtibmas di lingkungan tempat tinggalnya, juga disampaikan kepada ketua RW, untuk disosialisasikan kembali kepada masyarakat sebagai salah satu langkah dalam menjaga kondusifitas di kampung halamannya.

Informasi yang berhasil diperoleh menyebutkan bahwa program POLISI RW merupakan salah satu program unggulan Kapolres Majalengka dalam memelihara situasi kamtibmas di wilayah. Salah satunya adalah sebagai deteksi dini serta penyerapan informasi mengenai situasi kamtibmas yang terjadi di lingkungan masyarakat.

Baca Juga :  Bersama Perguruan Pencak Silat, Kapolres Ponorogo Ajak Semua Pihak Ciptakan Stabilitas Keamanan

Di tempat terpisah, Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K. melalui Kapolsek Cikijing Kompol Romdani, S.H menyampaikan, selain untuk menjalin keakraban, kegiatan ini juga bertujuan untuk menampung informasi, saran dan masukan dari warga setempat terkait menjaga kamtibmas. (Agung)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 22:05 WIB

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Berita Terbaru