Kabupaten Cirebon Masuk 3 Besar Program Gagah Bencana Provinsi Jawa Barat

- Redaksi

Rabu, 19 Juli 2023 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kab. Cirebon- Desa Pamengkang, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon masuk tiga besar dalam Program Keluarga Sehat Tanggap Tangguh Bencana (Gagah Bencana) tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2023.

Bupati Cirebon Drs. H. Imron, M.Ag mengatakan, bahwa dirinya berharap Desa Pamengkang ini menjadi yang terbaik di Jawa Barat. Karena saat ini, sedang menjalani proses penilaian dari Jawa Barat.

“Sekarang sedang dinilai oleh tim dari Provinsi, semoga Desa Pamengkang menjadi juara pertama,” kata Imron, Selasa (18/7/2023).

Baca Juga :  Tahun Baru Semangat Baru, Kalapas Binjai Kanwil Kumham Sumut Theo Adrianus Pimpin Apel Perdana

Ketua Pokja IV Tim Penggerak PKK Provinsi Jawa Barat, Eti Yuliati mengungkapkan, bahwa Kabupaten Cirebon masuk tiga besar dalam program ini, bersama dengan dua daerah lainnya.

“Selain Kabupaten Cirebon, yaitu Kabupaten Bogor dan Ciamis,” kata Eti.

Eti menuturkan, bahwa dalam program Gagah Bencana ini, Kabupaten Cirebon masuk 3 besar dalam kategori Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Pihaknya akan melakukan penilaian terhadap 10 indikator terkait PHBS, yang dilakukan oleh masyarakat di Desa Pamengkang, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon.

“Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan PHBS di daerah,” ujar Eti.

Eti juga menyebutkan, bahwa salah satu tujuan dari peningkatan PHBS ini, yaitu untuk menekan angka stunting yang masih cukup tinggi di sejumlah daerah.

Pihaknya sendiri menargetkan, pada tahun 2024 nanti, angka stunting di Jawa Barat bisa ditekan habis hingga zero stunting.

“Kita target tahun 2024 zero stunting,” tutup Eti.


(Agung)

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat dan Jajaran, Berhasil Menyita Sebanyak 1276 Botol Miras Berbagai Merk

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada dan Nyaman
Keluarga Andreas Sianipar Sampaikan Terima Kasih kepada Denpom I/5 Medan
Kunjungan Ombudsman RI ke Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar untuk Meninjau Pelayanan Publik
Seremoni Penyerahan Akta Jual Beli (AJB) Tanah Untuk Penataan Lahan Kampung Tanjung Kait
Kasatlantas Polrestabes Medan Respon Isu Adanya Pungli dan Intimidasi di Sat Lantas Polrestabes Medan
Kejaksaan Negeri Jakarta Barat Sambut Baik Kerja Sama dengan PWI dalam Meningkatkan Edukasi Hukum
Siap Amankan Libur Tahun Baru dan Natal, Polres Blitar Apel Gelar Pasukan Ops Lilin Semeru 2024
Resmi Melantik 19 Notaris, Kakanwil Kemenkumham Bali : Tingkatkan Kwalitas Kerja Untuk Sistem Hukum Yang Kuat
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 18:41 WIB

Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada dan Nyaman

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:35 WIB

Keluarga Andreas Sianipar Sampaikan Terima Kasih kepada Denpom I/5 Medan

Sabtu, 21 Desember 2024 - 22:55 WIB

Kunjungan Ombudsman RI ke Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar untuk Meninjau Pelayanan Publik

Sabtu, 21 Desember 2024 - 21:39 WIB

Seremoni Penyerahan Akta Jual Beli (AJB) Tanah Untuk Penataan Lahan Kampung Tanjung Kait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:52 WIB

Kasatlantas Polrestabes Medan Respon Isu Adanya Pungli dan Intimidasi di Sat Lantas Polrestabes Medan

Berita Terbaru

Berita Polres

Polsek Mengwi Bersama Warga Evakuasi Pohon Tumbang

Minggu, 22 Des 2024 - 11:33 WIB