Melalui Pendampingan Kodim 0104 Aceh Timur Inisiatif Bantuan Petani Dalam Perawatan Tanaman

- Redaksi

Minggu, 17 Desember 2023 - 15:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Lensapolri.com, Aceh Timur – Perawatan tanaman Cabe harus sering dilakukan demi menjaga kesuburan tanaman. Seperti yang dilakukan oleh kodim 0104 aceh timur melalui serda Armen Babinsa Koramil 05/Idr Kodim 0104/Aceh Timur, membantu Ibu Dahliana selaku petani luas lahan 3 rante di Desa Gampong Tanjong, Kecamatan Idi Rayeuk ,Kabupaten Aceh Timur, Minggu (17/12/2023).

Perawatan rutin seperti pemupukan yang tepat, dan pengendalian gulma dapat membantu menekan pertumbuhan tanaman liar yang dapat mengganggu tanaman cabe. Ini akan mendukung pertumbuhan tanaman cabe yang lebih sehat, meningkatkan kualitas buah, dan pada akhirnya, dapat meningkatkan hasil panen petani.

“Kegiatan pendampingan oleh Serda Armen bersama petani menunjukkan komitmen Babinsa dalam memberikan dukungan dan bimbingan kepada masyarakat setempat. Upaya ini tidak hanya mencerminkan kepedulian terhadap kesejahteraan petani, tetapi juga sejalan dengan tujuan pemerintah untuk mencapai swasembada pangan,” Ujarnya.

Tindakan langsung turun ke lapangan dan melakukan pendampingan aktif terhadap para petani langkah yang sangat efektif dalam memantau potensi wilayah binaan. Hal ini memungkinkan Babinsa untuk memahami secara langsung tantangan yang dihadapi petani dan memberikan bimbingan yang sesuai.

“Harapan Pendampingan dilakukan oleh Babinsa tidak hanya meningkatkan keterampilan petani tetapi juga berpotensi meningkatkan hasil produksi pertanian. Dengan demikian, tidak hanya perekonomian masyarakat di tingkat desa yang dapat tumbuh, tetapi juga berkontribusi pada ketahanan pangan dan kesejahteraan lebih luas dalam komunitas tersebut,” pungkasnya.

Baca Juga :  Kapolres Sukoharjo Sambut Hangat Kedatangan Tim Penilai Lomba Sekolah Sehat di TK Kemala Bhayangkari

(Zainal)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB