Bareskrim Polri :  Tingkatkan Kualitas Penyelidikan Narkoba Di Polres Jakbar

- Redaksi

Rabu, 24 Januari 2024 - 17:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat – Sebagai upaya peningkatan profesionalisme dan kemampuan dalam menangani tindak pidana narkoba, Ditipidnarkoba Bareskrim Polri melaksanakan kegiatan asistensi kepada anggota Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat dan jajaran nya, Rabu, 24/1/2024.

Kegiatan ini berlangsung di ruang wirasatya lt 2 Polres Metro Jakarta Barat, dengan kehadiran sejumlah pejabat penting, antara lain Brigjen Pol. Dr. Jayadi, Penyidik Tindak Pidana Utama Tk.II Bareskrim Polri, Kombes Pol. Cornelius Wisnu Adji Pamungkas, Kasubdit V Dittipidnarkoba Bareskrim Polri, Kombes Pol. Arie Fadlani, dan Akbp Indrawienny Panjiyoga, Kasatresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat.

Baca Juga :  Prestasi Polres Buleleng Tahun 2025, Kapolres AKBP Ida Bagus Widwan Sutadi, S.I.K., M.H. Tegaskan Komitmen Polri Presisi di Bumi Panji Sakti

Dalam pengarahannya, Brigjen Pol. Dr. Jayadi menyampaikan tujuan kegiatan asistensi ini, bertujuan memberikan pemahaman mendalam terkait penanganan tindak pidana penyalahgunaan narkoba.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Pelaksanaan asistensi ini menjadi wujud komitmen bersama dalam meningkatkan kualitas penyidikan di tingkat Polres Metro Jakarta Barat, khususnya dalam menghadapi kasus-kasus terkait narkoba yang semakin kompleks,” ujar Brigjen Pol. Dr. Jayadi.

Baca Juga :  Gelar Jumat Curhat Polsek Mengwi Imbau Masyarakat Peduli Lingkungan Sekitar

Dalam suasana yang penuh kerja sama, para anggota Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat aktif terlibat dalam berbagai sesi pemahaman dan diskusi terkait teknik-teknik penyelidikan, strategi penanggulangan, serta tata cara pengumpulan bukti dalam penanganan kasus narkoba.

Adanya interaksi langsung dengan para pejabat dari Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih mendalam dan praktis bagi para penyidik di lapangan.

Baca Juga :  Kapolri Melayat ke Rumah Duka Eks Wakapolri: Polri Kehilangan Sosok Syafruddin

Kegiatan ini merupakan langkah positif dalam menjaga keberlanjutan peningkatan kualitas penanganan tindak pidana narkoba di tingkat Polres Metro Jakarta Barat.

Dengan berbagai pembahasan dan pemahaman yang diperoleh dari asistensi ini, diharapkan anggota Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat dapat lebih siap dan terampil dalam menghadapi dinamika kasus narkoba yang terus berkembang di masyarakat.

(Hms/Red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Layanan Call Center 110 Jadi Wujud Nyata Kehadiran Polri 24 Jam untuk Melindungi Masyarakat
Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri
Korlantas Polri Perkuat Transformasi Digital Lalu Lintas guna Wujudkan Pelayanan Publik yang Presisi dan Humanis
Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026
Bhabinkamtibmas Sambangi SMKN 1 Bangli, Dukung Kelancaran Rangkaian HUT ke-56
Hadir Sejak Pagi, Personel Polres Bangli Wujudkan Lalu Lintas Aman dan Lancar
Evaluasi dan Motivasi Personel, Wakapolres Badung Pimpin Apel Pagi
Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat Personil Polsek Mengwi Tergelar Sepanjang Jalur Lakukan Pengaturan Lalin
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:44 WIB

Layanan Call Center 110 Jadi Wujud Nyata Kehadiran Polri 24 Jam untuk Melindungi Masyarakat

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:21 WIB

Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri

Senin, 5 Januari 2026 - 12:50 WIB

Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026

Senin, 5 Januari 2026 - 11:17 WIB

Bhabinkamtibmas Sambangi SMKN 1 Bangli, Dukung Kelancaran Rangkaian HUT ke-56

Senin, 5 Januari 2026 - 11:12 WIB

Hadir Sejak Pagi, Personel Polres Bangli Wujudkan Lalu Lintas Aman dan Lancar

Berita Terbaru