Cegah Gangguan Kamtibmas Dilokasi Keramaian, Polsek Abiansemal Gelar Patroli Dialogis

- Redaksi

Selasa, 21 Januari 2025 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ABIANSEMAL, Lensapolri.com – Unit Patroli Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan Blue Light Patrol dengan menyasar tempat-tempat berkumpulnya masyarakat maupun tempat obyek vital yang rentan terjadi aksi tindak kriminalitas, hal tersebut bertujuan untuk memberikan keamanan dan keselamatan bagi masyarakat dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

Unit Patroli Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan giat patroli sepanjang jalur Jalan raya Sibang dan menyambangi Pasar Senggol Sibanggede. Senin (20/01/25) pukul 23.00 Wita.

Baca Juga :  Jumat Curhat, PoLsek Kuta Utara Dengar Masukan Management Villa Terkait Kamtibmas.

Kegiatan Patroli yang dilaksanakan oleh unit Patroli tersebut untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di daerah hukum Polsek Abiansemal, dengan melaksanakan kegiatan sambang, melakukan dialogis dan memberikan himbauan kepada masyarakat yang berada di Pasar Senggol Sibanggede.

Kegiatan rutin semacam ini (Patroli dan sambang) diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi keamanan dan ketertiban di daerah hukum Polsek Abiansemal. Selain itu, masyarakat diimbau untuk selalu berpartisipasi aktif dengan memberikan informasi kepada pihak kepolisian apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan.

Baca Juga :  Kapolsek Kuta Selatan Lakukan Sambang ke Kantor Desa Pecatu, Perkuat Sinergi untuk Keamanan dan Ketahanan Pangan

“Kegiatan Patroli ini dilaksanakan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas, serta guna memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.” kata Pawas IPTU I Ketut Sukarata seijin Kapolsek Abiansemal Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72

Berita Terbaru