Tekan Angka pelanggaran lalulintas, Satlantas Polres Badung Atur Lalin Sepanjang Jalur Utama

- Redaksi

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mangupura, Lensapolri.com – Dalam rangka operasi keselamatan Agung 2025 guna mengoptimalkan dan meminimalisir angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas di daerah hukum Polres Badung, Satuan Lalu Lintas melaksanakan pengaturan arus lalu lintas di sepanjang Jalur Sempidi hingga Pintu Masuk Terminal Mengwi, Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung, serta memberikan imbauan kepada masyarakat dan pengguna jalan untuk mematuhi aturan lalu lintas saat berkendara, Rabu (11/2/25).

Baca Juga :  Pencuri HP di MPP Berhasil Diringkus Tim Reskrim Polres Sragen

Operasi keselamatan tahun 2025 digelar secara serentak diseluruh indonesia selama 14 hari, terhitung mulai tanggal 10 hingga 23 februari 2025.

Dalam kegiatan ini Personel Sat Lantas Polres Badung memberikan imbauan kepada masyarakat bahwa dalam berlalulintas agar selalu mematuhi aturan yang ada, misalnya menggunakan helm, sabuk pengaman, tidak melawan arus, tidak menggunakan handphone saat berkendara, dan lain sebagainya yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain

Sementara itu Kasat Lantas Polres Badung AKP I Wayan Sugianta, SH, saat dikonfirmasi berharap masyarakat tertib dalam berlalulintas tidak hanya saat ada operasi kepolisian melainkan setiap saat ketika berkendara dijalan.

Baca Juga :  Mitigasi Bencana, Polsek Blahbatuh Imbau Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan

“Utamakan keselamatan dalam berkendara baik pribadi maupun orang lain disekitar serta taati seluruh aturan dalam berlalulintas” Ucapnya seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla. (hms)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72

Berita Terbaru