Polri Tegaskan Komitmen Dukung Asta Cita Lewat Penguatan Ketahanan Pangan

- Redaksi

Selasa, 19 Agustus 2025 - 23:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Lensapolri.com – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menegaskan komitmennya dalam mendukung pencapaian Asta Cita pemerintah untuk membangun bangsa, khususnya melalui penguatan ketahanan pangan nasional.

Komitmen tersebut diwujudkan tidak hanya melalui fungsi penegakan hukum, tetapi juga lewat berbagai langkah strategis yang menyentuh langsung kehidupan masyarakat. Melalui Satuan Tugas (Satgas) Pangan, Polri berperan aktif memastikan distribusi komoditas vital seperti jagung berjalan lancar, sekaligus bebas dari praktik kecurangan, penimbunan, maupun spekulasi harga.

Baca Juga :  Pengamanan KTT ASEAN di Labuan Bajo, Polri Siapkan 2.627 Personel dan 8 Satgas

 

 


Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan pentingnya sinergi lintas sektor dalam mewujudkan program nasional yang menjadi arah pembangunan bangsa.

“Salah satu misi Asta Cita adalah mewujudkan ketahanan pangan nasional, yang tentunya dapat dicapai dengan meningkatkan produktivitas serta memaksimalkan potensi pertanian di dalam negeri,” tutur Kapolri, (19/8/2025).

Polri memastikan akan terus memperkuat sinergitas dengan seluruh pemangku kepentingan, baik pemerintah pusat, daerah, maupun masyarakat, agar visi besar Asta Cita dalam mewujudkan Indonesia yang berdaulat pangan dapat tercapai.

Baca Juga :  Cegah Omicron, Kapolri Minta Percepatan Booster Hingga Akselerasi Vaksinasi Lansia-Anak

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bareskrim Polri Bongkar Sindikat Narkoba Jaringan Malaysia, 20 Kg Sabu dan 20.000 Butir Ekstasi Disita
Kalemdikpol Komjen Pol Chryshnanda: Polisi Harus Menjadi Pelindung dan Pelayan yang Bermanfaat bagi Rakyat
Mabes Polri Keluarkan Surat Telegram Pergantian 4 Kapolda
Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar
Polda Bali & Bea Cukai Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Kokain Jaringan Internasional Seharga 12 Milyar Rupiah
Beri Pelayanan Maksimal Saat Mudik, Polri Buka Hotline 110
Ada Kebun Jagung di Tengah Kota Jakarta, Polri: Upaya Polri Dukung Asta Cita Presiden
Dialog Penguatan Internal Polri: Merajut Kebhinnekaan dan Meneguhkan Nilai Kebangsaan Menuju Indonesia Emas 2045
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 20:53 WIB

Bareskrim Polri Bongkar Sindikat Narkoba Jaringan Malaysia, 20 Kg Sabu dan 20.000 Butir Ekstasi Disita

Selasa, 30 September 2025 - 19:05 WIB

Kalemdikpol Komjen Pol Chryshnanda: Polisi Harus Menjadi Pelindung dan Pelayan yang Bermanfaat bagi Rakyat

Jumat, 26 September 2025 - 15:36 WIB

Mabes Polri Keluarkan Surat Telegram Pergantian 4 Kapolda

Selasa, 19 Agustus 2025 - 23:44 WIB

Polri Tegaskan Komitmen Dukung Asta Cita Lewat Penguatan Ketahanan Pangan

Jumat, 6 Juni 2025 - 09:12 WIB

Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar

Berita Terbaru