Kombes Edy Suranta Sitepu Ditunjuk Polri Dirkrimsus Polda Metro Jaya

- Redaksi

Jumat, 26 September 2025 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Lensapolri.com – Kombes Edy Suranta Sitepu ditunjuk Polri untuk menempati jabatan barunya sebagai Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya menggantikan Kombes Ade Safri Simanjuntak,

Pergantian perwira menegah ( pamen ) ini tertuang dalam surat telegram Kapolri bernomor ST/2192/IX/KEP./2025 tertanggal 24 September 2025.

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan bahwa mutasi ini merupakan bagian dari dinamika organisasi dalam rangka penyegaran, pengembangan karier, dan optimalisasi kinerja institusi.

“Mutasi dan rotasi jabatan ini adalah hal yang dinamis dalam tubuh Polri. Ini merupakan bagian dari proses pengembangan karier dan memperkuat organisasi untuk menjawab tantangan tugas kontemporer dan kedepannya yang semakin terus berkembang untuk memberikan perlindungan dan pelayanan serta mewujudkan Kamtibmas,” kata Brigjen Pol Trunoyudo, Jumat (26/9/2025).

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Desa Kayubihi Sambangi Dan Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Banjar Kuta Undisan

Sosok Kombes Edy Suranta Sitepu

Diketahui sosok Kombes Edy Suranta Sitepu lulus dari Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 2000 dan berpengalaman di bidang reserse

Tahun 2021 jabatan yang pernah ia jabat Wadirreskrimsus Polda Metro Jaya setelah itu jabat Kapolresta Banyumas kurang lebih 2 tahun 6 bulan

Baca Juga :  Jumat Berkah Polres Gianyar Bagi Sembako Untuk Juru Parkir di Pasar Kuliner Gianyar.

Kombes Edy Suranta Sitepu juga pernah menjabat sebagai Kasat Reskrim dibeberapa Polres, Diataramya Polres Klaten, Polres Sragen, Polresta Surakarta dan tahun 2017 di Polres Metro Jakarta Barat.

Kemudian Pada tahun 2019, Edy Suranta Sitepu ditunjuk sebagai Kapolres Pemalang. Lalu Setahun kemudian ditugaskan ke Klaten menjadi Kapolres.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Orang Tua Senang Anaknya Dapat MBG dari SPPG Polda Metro: Menu Variatif
Polda Metro Jaya Pastikan Pemenuhan Gizi Masyarakat Lewat Operasional Dapur SPPG Polri
Kapolda Metro Jaya Tinjau SPPG Polri Palmerah, Pastikan Siap Beroperasi 99,9 Persen
Polda Metro Jaya Beri Insentif 500 Ribu kepada Driver Ojol jika Laporkan Aksi Kriminal
Bencana Banjir Melanda Wilayah Bali, Polda Bali Gercep Evakuasi Korban
Polda Metro Jaya Tangkap 5 Buronan Kelas Kakap Sri Lanka Terkait Kasus Narkoba dan Pembunuhan
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 22:46 WIB

Polda Metro Jaya Mengerahkan tim Penjinak bom (jibom) Untuk Menyelidiki penyebab Ledakan di SMAN 72

Jumat, 7 November 2025 - 18:37 WIB

Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 21:55 WIB

Orang Tua Senang Anaknya Dapat MBG dari SPPG Polda Metro: Menu Variatif

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 17:37 WIB

Polda Metro Jaya Pastikan Pemenuhan Gizi Masyarakat Lewat Operasional Dapur SPPG Polri

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 13:30 WIB

Kapolda Metro Jaya Tinjau SPPG Polri Palmerah, Pastikan Siap Beroperasi 99,9 Persen

Berita Terbaru