Ditresnarkoba Polda Kaltim Amankan Sabu 36,13 Gram & Pemiliknya

- Redaksi

Selasa, 5 Juli 2022 - 12:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN — Amankan seorang pria, Ditresnarkoba Polda Kalimantan Timur juga mengamankan Paket sabu seberat 36,13 Gram di wilayah Kampung Baru Tengah, Balikpapan Barat, Selasa (4/7/2022).

Dir Narkoba, Melalui Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo mengatakan, Pelaku berinisial KH (22), warga Jln. Beller, No 29 RT 48 Gunung Sari Ulu, Balikpapan Tengah, Kota Balikpapan.

Baca Juga :  Polda Jateng Gerebek 2 Lokasi Penambangan Ilegal di Blora dan Pati

Awalnya petugas mendapat informasi dari masyarakat bahwa di Jl. Sultan Hasanuddin, Kampung Baru Tengah, Balikpapan Barat, Kota Balikpapan  sering terjadi transaksi Narkotika jenis Sabu.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian team langsung melakukan penyelidikan ditempat tersebut dan sekira jam 19:00 wita tim langsung mengamankan dan menangkap seorang Pria yang bernama KH (22)

Baca Juga :  Turun Langsung, Kapolda Kaltim Pastikan Distribusi Minya Goreng Curah Terbagi Rata di Masyarakat

“Pada saat dilakukan penggeledahan, petugas menemukan 64 (Enam Puluh Empat) poket ukuran kecil yang di duga berisikan Narkotika jenis sabu yang terbungkus didalam plastik klip warna putih seberat 36,13 Gram, Uang Tunai sejumlah Rp 3.475.000 (Tiga Juta Empat Ratus Tujuh Puluh Lima Ribu Rupiah), serta 1 Buah Handphone Samsung Warna Hitam ” Ujar Kombes Yusuf.

Baca Juga :  Keseriusan Polda Sumut ungkap Kejahatan di Sektor Perkebunan, Kunci Penunjang Penyelamatan Ekonomi 

Untuk Saat ini pelaku sudah di amankan dan sedang dilaksanakan pemeriksaan dan penyidikan lebih lanjut,” Ucap Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T.(*)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel
Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi
Polda Banten Gelar Latkatpuan Kehumasan, Perkuat Peran Humas Polri di Era Digital
Brigjend Pol Hengki: Mata Elang Tak Boleh Dibiarkan, Rampas Kendaraan Tangkap
Langkah Sunyi Menjaga Marwah Polri, Bidpropam Polda Bali Gelar Ops Gaktibplin
Kapolda Metro Jaya Kembali Rotasi Pejabat, Puluhan Perwira Menengah Bergeser ke Jabatan Strategis
Polri Tangkap Buronan Internasional Asal Rumania di Bali, Perkuat Komitmen Indonesia dalam Pemberantasan Kejahatan Transnasional
Polisi Bongkar Jaringan Senpi Rakitan yang Dijual Secara Online
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 13:47 WIB

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:19 WIB

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:11 WIB

Polda Banten Gelar Latkatpuan Kehumasan, Perkuat Peran Humas Polri di Era Digital

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:39 WIB

Brigjend Pol Hengki: Mata Elang Tak Boleh Dibiarkan, Rampas Kendaraan Tangkap

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:43 WIB

Langkah Sunyi Menjaga Marwah Polri, Bidpropam Polda Bali Gelar Ops Gaktibplin

Berita Terbaru

Irjen Pol Sandi Nugroho (Foto.Ist)

Berita Polda

Kapolri Tunjuk Irjen Pol Sandi Nugroho Sebagai Kapolda Sumsel

Senin, 26 Jan 2026 - 13:47 WIB