Kapolsek Rantau Polres Aceh Tamiang Giat Gotong royong, Sambang Warga

- Redaksi

Sabtu, 29 Juli 2023 - 09:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tamiang- Kapolsek rantau polres aceh tamiang melalui Bhabinkamtibmas Polsek Rantau, Bripka Feri Pranajaya hotong royong di tempat ibadah dan fasilitas umum lainnya di Desa binaannya, Desa Ingin Jaya sekaligus melakukan sambang atau silaturahmi dengan warga desa setempat, Jum’at (27/07/2023).

Sasaran giat personil Polmas tersebut membersihkan Masjid, Mushalla, jalan desa, drainase, serta fasilitas pemerintah desa Ingin Jaya Kecamatan Rantau, Aceh Tamiang.

Kapolres Aceh Tamiang, AKBP Muhammad Yanis, SIK, MH melalui Kapolsek Rantau, Iptu Agus Gani Harto, SH menyebutkan, ini merupakan wujud kebersamaan dan kedekatan Bhabinkamtibmas dengan masyarakat desa binaannya sebagai Polmas selaku ujung tombak Polri.

“Tujuan dari kegiatan dan aktivitas personil Bhabinkamtibmas di desa binaan guna mencapai target Polri Yang Presisi sesuai program Bapak Kapolri, Jendral Listiyo Sigit Prabowo,” sebut Iptu Agus Gani Harto, SH.

Hasil yang dicapai dari giat ini, terpeliharanya kemitraan antara polri dengan masyarakat desa serta membangun rasa percaya masyarakat terhadap polri.

“Tetap bekerjasama membangun mitra dengan Bhabinkamtibmas dalam menjaga dan memelihara lingkungan desa agar tetap aman dan kondusif, dengan cara melaporkan kepada petugas setiap adanya atau terjadinya ancaman gangguan Kamtibmas,” jelas Kapolsek Rantau.

Tambah Kapolsek, pada giat tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan – pesan Kamtibmas kepada kepada Warga Desa agar tetap kompak dalam menjaga Harkamtibmas di seputaran Desa Ingin Jaya jelasnya.

Baca Juga :  Satlantas Polres Pringsewu Memberikan Puluhan Bantuan Paket Sembako Kepada Pengayuh Becak

(Zainal)

Baca Juga :  Wakapolri Tebar Kepedulian, Polri Dukung Kebangkitan Industri dan Kesejahteraan Buruh di Pemalang

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Polres Jepara Sosialisasikan Pencegahan Bullying Hingga Tertib Berlalu Lintas Di Sekolah
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru