Lapas I Medan Kanwil Kumham Sumut Studi Tiru Pelaksanaan Dapur Bersih Di Rutan Cipinang

- Redaksi

Senin, 19 Februari 2024 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IA Medan, melakukan Kunjungan Studi Tiru Pelaksanaan Dapur Bersih di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Cipinang, Jakarta Timur, Senin (19/02).

Dalam kunjungannya, rombongan Lapas I Medan yang terdiri dari Kasubbag Kepegawaian John Erich Ginting, SE., M.M., Kasi Perawatan Napi Rudi Icuana Sembiring, S.H, M.H, Pengelola dan Pengolah Makanan Rony Heri Surenda SH dan Rivi Andi SH, disambut langsung Kepala Rutan Lelas I Cipinang Sukarno Ali.

Baca Juga :  Tim URC Polsek Medan Tembung Tembak Kedua Kaki Pencuri Sadis

Kegiatan yang merupakan bentuk sinergitas itu, diawali dengan diajaknya rombongan Lapas I Medan oleh Karutan Cipinang, berkeliling sekitar Rutan menuju area dapur guna meninjau fasilitas dan inovasi yang dilakukan Rutan Cipinang.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di area dapur Rutan Cipinang, Kasi Perawatan Napi Rudi Icuana Sembiring, S.H, M.H dan rombongan, tampak melakukan komunikasi serta tanya jawab dengan petugas bagian dapur yang tengah melaksanakan pekerjaannya menyediakan makanan.

Baca Juga :  Pantau Lalu Lintas,Kapolres Cirebon Kota keliling menggunakan Ojol

Mulai dari hal pemilihan bahan makanan, cara membersihkannya termasuk kebersihan lingkungan, memasak, menyajikan sampai pendistribusian makanan kepada warga binaan, tak ada satupun yang luput dari pertanyaan rombongan Lapas I Medan tersebut.

“Melihat dari kondisi dan sarana pra saranannya, kami sangat mengapresiasi Dapur Rutan Cipinang yang sudah menjadi salah satu dapur percontohan ini, mulai dari desain, kebersihan dan kemodernan dimilikinya. Kami juga merasa sangat puas dan berterimakasih sekali karena telah disambut baik dan diberikan tambahan ilmu dari dapur Rutan ini, ” pungkas Kasi Perawatan Napi Lapas I Medan Rudi Icuana Sembiring, S.H, M.H.(AVID)

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Sudah Maksimal Antisipasi Kriminalitas, Faktor Ekonomi dan Adanya Kesempatan Sehingga Orang Berbuat Jahat

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 56 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru