Deteksi Dini Gangguan Kamtib Jelang Ramadhan, Lapas Narkotika Pematang Siantar Geledah Kamar Hunian

- Redaksi

Sabtu, 9 Maret 2024 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Raya

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar, kembali secara rutin melakukan penggeledahan kamar hunian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP).

Penggeledahan itu, sebagai bentuk deteksi dini gangguan keamanan dan ketertiban (Kamtib) jelang Bulan Suci Ramadhan 1445 Hijriyah, Jumat (08/03).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini dilaksanakan atas petunjuk dan arahan Kalapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Robinson Perangin Angin, dengan menunjuk Ka.KPLP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar untuk memimpin kegiatan dan diikuti oleh staf serta petugas jaga Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar.

Baca Juga :  Sosialisasi Mekanisme Penerbitan Surat Ijin Oleh Dit Intelkam Polda NTB Di Polresta Mataram.

Dalam penjelasannya, Ka.KPLP Lapas Narkotika Pematang Siantar, mengatakan kegiatan ini dilakukan supaya terciptanya lingkungan yang steril, bersih dan terhindar dari gangguan keamanan dan ketertiban.

“Kagiatan ini kami lakukan secara rutin supaya menciptakan lingkungan lapas yang kondusif, bersih, dan terhindar dari gangguan keamanan dan ketertiban, ini merupakan salah satu mitigasi risiko yang telah kami lakukan,” ujarnya.

Baca Juga :  879 Orang Jadi PPPK Kemenkumham, Bentuk Penataan Pegawai Non ASN

Kegiatan penggeledahan ini merupakan salah satu dari bagian tugas kita dalam hal mengantisipasi terhadap berbagai hal yang bisa mengakibatkan gangguan keamanan dan ketertiban

Selain melakukan razia rutin maupun insidentil kita juga tetap melakukan pemeriksaan ketat terhadap barang dan orang yang masuk melalui P2U, ini bertujuan untuk meminimalisir barang-barang yang terlarang masuk kedalam Lapas.

Baca Juga :  Pj Gubernur Sulawesi Tenggara : Pahami dan Laksanakan Tugas Penuh Rasa Tanggung Jawab

Sembari Jajaran Petugas melaksanakan penggeledahan, Ka.KPLP juga menyempatkan memberikan arahan terhadap WBP penghuni kamar mengenai aturan-aturan yang ada di dalam lapas serta mengajak kepada seluruh WBP untuk turut serta menjaga kemanan dan ketertiban lingkungan lapas.(AVID/r)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Layanan Call Center 110 Jadi Wujud Nyata Kehadiran Polri 24 Jam untuk Melindungi Masyarakat
Pemanggilan Gus Kris sebagai Saksi Kasus Keributan Akasia Berjalan Lancar, Kuasa Hukum Apresiasi Sikap Humanis Penyidik Polresta Denpasar
Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri
Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel, Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Tulus 
Korlantas Polri Perkuat Transformasi Digital Lalu Lintas guna Wujudkan Pelayanan Publik yang Presisi dan Humanis
Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026
Bhabinkamtibmas Sambangi SMKN 1 Bangli, Dukung Kelancaran Rangkaian HUT ke-56
Polsek Bangli Intensifkan KRYD, Wujudkan Rasa Aman di Pusat Aktivitas Warga dan Obyek Wisata
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:44 WIB

Layanan Call Center 110 Jadi Wujud Nyata Kehadiran Polri 24 Jam untuk Melindungi Masyarakat

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:33 WIB

Pemanggilan Gus Kris sebagai Saksi Kasus Keributan Akasia Berjalan Lancar, Kuasa Hukum Apresiasi Sikap Humanis Penyidik Polresta Denpasar

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:21 WIB

Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri

Senin, 5 Januari 2026 - 16:01 WIB

Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel, Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Tulus 

Senin, 5 Januari 2026 - 12:50 WIB

Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026

Berita Terbaru