3 Diantaranya Bawa Sajam, 16 Pelajar Ditangkap Saat Hendak Tawuran

- Redaksi

Minggu, 17 Maret 2024 - 23:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Polsek Medan Baru mengamankan belasan anak dibawah umur yang diduga akan melakukan tawuran di Jalan Gajah Mada, Kecamatan Medan Petisah, Kota Medan, Sabtu (16/3/2024) sekira pukul 23.00 WIB.

Kapolsek Medan Baru Kompol Yayang Rizki Pratama SIK mengatakan sebanyak 16 orang pelajar diamankan yang statusnya masih di bawah umur.

“Dari ke 16 pelajar yang diamankan, ada 3 orang membawa senjata tajam. Dimana dari 3 remaja yang membawa senjata tajam, 2 diantaranya berstatus pelajar dan seorang lagi sudah putus sekolah, “kata Kompol Yayang didampingi Kanit Reskrim AKP Harjuna Bangun Sos MH, Minggu (17/3/2024) dini hari.

Kompol Yayang menjelaskan para pelajar yang diamankan tersebut rencananya akan tawuran dengan kelompok lain yang berasal dari Jalan Setia Budi.

Baca Juga :  Lepas Pasukan Perdamaian PBB, Kapolri: Selalu Pedomani Tribrata dan Catur Prasetya

“Menurut pengakuan mereka bahwa kelompok dari Setia Budi itu akan menyerang. Jadi mereka sudah berkumpul di seputaran Jalan Gajah Mada tersebut,” terang Kapolsek seraya menyebutkan ke tiga remaja itu dipersangkakan dengan pasal undang-undang darurat mengenai kepemilikan senjata tajam.

Kapolsek menghimbau kepada orang tua untuk menjaga anaknya dan jangan sampai anak-anak mereka keluar pada saat malam hari, apalagi sampai membawa senjata tajam yang diduga akan membuat ketidaknyamanan masyarakat di muka umum.

Baca Juga :  Bunuh dan Buang Bayi Hasil Hubungan Gelap, Wanita di Jepara Ditangkap Polisi

“Untuk ke 13 remaja yang turut diamankan tidak ada membawa senjata tajam akan kita lakukan pembinaan ataupun proses lanjut sesuai dengan perannya masing – masing,” pungkasnya.(rel)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Tangerang Kota dan Polsek Benda Mengadakan Bakti Religi dan Buka Puasa Bersama
Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Kronologi Penemuan Jasad Ibu dan Anak di Penampungan Air, Ini Penjelasan Polisi
Beri Arahan ke Polantas, Kombes Gidion: Anda Salah satu Etalase Polri yang Friendly
Ungkap Kasus Besar & Jadi Perhatian Publik, 56 Personel Polrestabes Medan Direward
Kapolres Tangerang Kota Serahkan Wakaf Al-Qur’an, Minta Remaja Belajar Agama dan Berkegiatan Positif di Masjid
Dekatkan Polisi dengan Masyarakat, Kapolrestro Tangerang Kota Silaturahmi Melalui Subuh Keliling
Berita ini 77 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 02:42 WIB

Polres Tangerang Kota dan Polsek Benda Mengadakan Bakti Religi dan Buka Puasa Bersama

Senin, 10 Maret 2025 - 17:58 WIB

Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Senin, 10 Maret 2025 - 16:29 WIB

Kronologi Penemuan Jasad Ibu dan Anak di Penampungan Air, Ini Penjelasan Polisi

Senin, 10 Maret 2025 - 16:21 WIB

Beri Arahan ke Polantas, Kombes Gidion: Anda Salah satu Etalase Polri yang Friendly

Berita Terbaru