Siratuhrami DPD AMKEI ke Raja dataran rendah Hinolong Baman

- Redaksi

Selasa, 14 Mei 2024 - 12:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maluku –  Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Kei (AMKEI) Kabupaten Buru, silaturahmi bersama Raja Hinolong Baman di Desa Kubalahin, Kecamatan Lolong Guba, Senin (13/05/2024).

Kedatangan DPD AMKEI disambut hangat oleh Raja Hinolong Baman, Para Tokoh Masyarakat dan Pemuda adat disekitaran desa tersebut.

Kedatangan DPD AMKEI semata-mata hanya melakukan Siratuhrami dan sekaligus meminta restu agar Raja Hinolong Baman dapat bersedia menjadi Dewan Penasehat di dalam struktur AMKEI.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

RAJA Hinolong Baman dan para pemangku adat menyambut niat baik DPD AMKEI tersbeut.

Baca Juga :  Waspada Tindakan Kejahatan, Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa Koramil 14 Kotanopan Beri Himbau Kepada Warga

Ketua Umum Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Angkatan Muda Kei (AMKEI) Kabupaten Buru (Kahar Faubun) mengatakan bahwa, kedatangan mereka semata-mata hanya untuk bersiratuhrami dan sekaligus meminta kesediaan Bapak Raja Hinolong Baman sebagai Dewan Penasehat DPD AMKEI Kabupaten Buru.

“Kedatangan Kami ke sini untuk bersiratuhrami dan sekaligus meminta kesediaan Bapak Raja Hinolong Baman sebagai Dewan Penasehat DPD AMKEI Kabupaten Buru, ” Tuturnya Kahar.

Ketua DPD AMKEI Kabupaten Buru menjelaskan pelantikan akan dilakukan pada bulan Juni nanti.

Baca Juga :  Pererat Silaturahmi, Kapolresta Barelang Buka Puasa Bersama dengan Anggotanya

Ketua DPD Kahar Faubun mengatakan bahwa, pelantikan Dpp AMKEI sudah dilakukan beberapa bulan yang lalu dan dilantik oleh Menteri Pemuda dan Olahraga.

“Lanjut Kahar, Kita sebagai Anak Kei tidak terlepas dari persoalan hak-hak adat, ” Tuturnya.

Kahar menambahkan bahwa, mereka bernaung dibawah adat buru. Karena, apapun Adat kei dan Adat Buru tidak berbeda jauh.

“Kita tidak membawa Adat Kei di Negeri Buru, tapi kita bernaung dibawah Adat Buru. Karena apapun Adat Kei dan Adat Buru tidak berbeda jauh, orang Buru mati karena saudara Perempuan dan batas tanah, Orang Kei juga mati karena saudara perempuan dan batas tanah,”Terangnya.

Baca Juga :  Sabtu Produktif dengan Pelatihan Angklung Kulintang bagi Warga Binaan

Persekutuan Adat Dataran Rendah Bapak Raja Hinolong Baman mengatakan niat baik para pengurus Dpd Amkei Buru, dalam sambutannya beliau sangat berterima kasih dan bersedia.

“Saya sangat berterima kasih atas ajakan para saudara saya (AMKEI), dan saya bersedia bergabung, “Terang Raja Hinolong.

Selesai bersiratuhrami dengan Raja Dataran rendah Hinolong Baman, para pengurus Dpd AMKEI Kabupaten Buru melakukan sesi foto bersama.
(K.Belen)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri
Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel, Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Tulus 
Korlantas Polri Perkuat Transformasi Digital Lalu Lintas guna Wujudkan Pelayanan Publik yang Presisi dan Humanis
Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026
Bhabinkamtibmas Sambangi SMKN 1 Bangli, Dukung Kelancaran Rangkaian HUT ke-56
Polsek Bangli Intensifkan KRYD, Wujudkan Rasa Aman di Pusat Aktivitas Warga dan Obyek Wisata
Hadir Sejak Pagi, Personel Polres Bangli Wujudkan Lalu Lintas Aman dan Lancar
Evaluasi dan Motivasi Personel, Wakapolres Badung Pimpin Apel Pagi
Berita ini 84 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:21 WIB

Kadivkum Polri Tegaskan Peran Bagian Penerapan Hukum sebagai Penjaga Kepastian dan Keadilan Hukum di Lingkungan Polri

Senin, 5 Januari 2026 - 16:01 WIB

Kapolda Bali Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 1.258 Personel, Tekankan Profesionalisme dan Pengabdian Tulus 

Senin, 5 Januari 2026 - 14:13 WIB

Korlantas Polri Perkuat Transformasi Digital Lalu Lintas guna Wujudkan Pelayanan Publik yang Presisi dan Humanis

Senin, 5 Januari 2026 - 12:50 WIB

Kadivkum Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 11 Personel Divisi Hukum Polri Periode 1 Januari 2026

Senin, 5 Januari 2026 - 11:17 WIB

Bhabinkamtibmas Sambangi SMKN 1 Bangli, Dukung Kelancaran Rangkaian HUT ke-56

Berita Terbaru