Polres Bangli Gelar Sosialisasi dan Penyuluhan Hukum.

- Redaksi

Kamis, 16 Januari 2025 - 12:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com – Polda Bali, Polres Bangli.

Bertempat di Gedung Sasana Bhayangkara Polres Bangli, Polres Bangli gelar Sosialisasi dan Penyuluhan Hukum dari Sikum Polres Bangli dengan Materi “Implementasi Restorative Justice Guna penyelesaian Tindak Pidana Dalam Rangka Mewujudkan Harkamtibmas di Daerah Hukum Polda Bali yang dibuka oleh Kabag SDM Polres Bangli KOMPOL I Made Adi Suryawan,S.H.,M.M. dan dilanjutkan oleh Kasikum Kompol I Made Sumardika,S.H, Kamis (16/1/25)

Baca Juga :  Dirreskrimsus Polda NTT Sambut Hangat Kunjungan Silaturahmi Koordinator Pengawasan dan Penindakan Karantina Pertanian

Kegiatan Sosialisasi dsn Penyuluhan Hukum disampaikan oleh Kasi Hukum Polres Bangli Kompol I Made Sumardika, SH yang dikuti oleh peserta perwakilan bagian, Satuan dan fungsi serta perwakilan Polsek jajaran Polres Bangli.Personel Polres Bangli yang hadir sbb:*

Kabag SDM Polres Bangli KOMPOL I Made Adi Suryawan, SH., MM dalam pembukaannya memyampaikan personel yang mrmjadi peserta agar mengikuti Sosialisasi dengan benar dan memperhatikan sehingga apa yang menjadi tujuan kegiatan ini dapat diterapkan dalam bertugas di lapangan, “Ucapnya.

Semoga dengan dilaksanakan nya kegiatan Sosialiasi ini kita diberikan restu sehingga dalam pelaksanaan tugas kita dilapangan bisa berjalan dengan baik dan lancar.

Baca Juga :  Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Acara dilanjutkan dengan Sosialisasi oleh Kasikum Kompol I Made Sumardika, SH terkait Implementasi Restorative Justice Guna penyelesaian Tindak Pidana Dalam Rangka Mewujudkan Harkamtibmas Di Daerah Hukum Polda Bali serta kegiatan diakhiri tanya jawab.”tutupnya.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polri Hadir untuk Kemanusiaan, Bhakti Sosial dan Pelayanan Kesehatan Bantu Warga Terdampak Banjir di Pengungsian Kembangan
Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi
Polres Metro Tangerang Kota Amankan Ribuan Butir Tramadol dan Hexymer Tanpa Izin Edar
Kapolres Metro Tangerang Kota Tinjau Lokasi Pengungsian Banjir dan Dapur Umum, Salurkan Bantuan kepada Warga
Kapolres Metro Tangerang Kota Pimpin Kegiatan Jum’at Peduli di Polsek Karawaci
Antisipasi Banjir, Bhabinkamtibmas Kembangan Utara Cek Rumah Pompa dan Debit Air Kali Angke
Polres Metro Jakarta Barat Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H dengan Khidmat
Polda Banten Gelar Latkatpuan Kehumasan, Perkuat Peran Humas Polri di Era Digital
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:28 WIB

Polri Hadir untuk Kemanusiaan, Bhakti Sosial dan Pelayanan Kesehatan Bantu Warga Terdampak Banjir di Pengungsian Kembangan

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:19 WIB

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:32 WIB

Polres Metro Tangerang Kota Amankan Ribuan Butir Tramadol dan Hexymer Tanpa Izin Edar

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:04 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Tinjau Lokasi Pengungsian Banjir dan Dapur Umum, Salurkan Bantuan kepada Warga

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:47 WIB

Antisipasi Banjir, Bhabinkamtibmas Kembangan Utara Cek Rumah Pompa dan Debit Air Kali Angke

Berita Terbaru

Berita Polda

Penyegaran Organisasi, Kapolri Rotasi Jabatan Wakapolda Jambi

Minggu, 25 Jan 2026 - 10:19 WIB