Layani Pengguna Jalan Unit Lantas Polsek Kuta Utara Pengaturan Malam Hari

- Redaksi

Kamis, 5 Desember 2024 - 07:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuta Utara – Dalam rangka meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat dan upaya meminimalisir terjadinya kecelakaan lalu lintas termasuk mencegah tindak kejahatan, Polsek Kuta Utara menempatkan personel Unit Unit Lantas melaksanakan

pengaturan malam hari di simpang – simpang rawan kemacetan. Rabu (4/12/2024) pukul 21.00 Wita.

Seizin Kapolsek Kuta Utara AKP Yusuf Dwi Admodjo SIK., MH Kanit Lantas Iptu Nyoman Suarjana SH menyampaikan bahwa Pengaturan Lalu lintas pada malam hari ini bertujuan untuk terciptanya Kamseltibcarlantas serta mengantisipasi terjadinya kecelakaan lalu lintas dan tindak kriminalitas di simpang Lio, Kelurahan Kerobokan Kelod, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung.

Baca Juga :  Polres Karangasem Terima Kunjungan Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Bali Tahap I TA 2025

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Berhasil Ringkus Bandar Pil Koplo, Kompol Imam Mustolih: Polsek Tegalsari Gagalkan Ribuan Butir Pil Siap Edar

“Pengguna jalan yang melawati simpang Lio saat malam hari masih cukup padat, dan ini menjadi kosen Kami menempatkan Personel di simpang tersebut sehingga masyarakat merasa lebih aman dan nyaman berkendara di malam hari,” Ucapnya

“Selain pengaturan lalin malam hari Kami juga lakukan patroli menggunakan Kijang patroli di jalur – jalur yang berpotensi mengalami kemacetan maupun rawan aksi kriminalitas,” Imbuhnya.

Baca Juga :  Serap Aspirasi, Polres Badung Gelar Jumat Curhat Bersama Warga Banjar Pupuan

Iptu juga menghimbau” kepada masyarakat yang beraktivitas malam hari selalu berhati hati dan mematuhi peraturan lalu lintas dalam berkendara, sehingga tidak terjadi kemacetan maupun gangguan kriminalitas lainnya”, Tutup Kanit Lantas Iptu Nyoman Suarjana SH.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:17 WIB

Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB